Berita

Sosialisasi Mekanisme Pilpres bagi Mahasiswa Luar Daerah

10 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM bekerjasama dengan KPU Bantul akan mengadakan sosialisasi mekanisme Pilpres 9 Juli 2014 bagi mahasiswa yang berasal dari luar daerah sehingga tidak perlu pulang kampung dan  untuk mempermudah partisipasi semua mahasiswa yang ingin memberikan suaranya pada Pemilihan Presiden 2014. Acara sosialisasi akan diadakan pada :

Hari/tanggal : Jumat/30 Mei 2014

Ruangan      : R. Presentasi

Bagi semua mahasiswa Mari kita sukseskan pesta demokrasi ini untuk kebaikan bangsa dan negara Indonesia. Silakan datang pada acara sosialiasisasi.


Berita Lainnya

Mengawali tahun 2018 dengan kegiatan outbound dosen dan karyawan
Mengawali tahun 2018 dengan kegiatan outbound dosen dan karyawan

7 tahun yang lalu

Sebuah institusi memiliki media atau cara untuk tetap menjaga hubungan dan menumbuhkan iklim kerja yang produktif di lingkungan kampus. Outbound ...

Selengkapnya
Pelatihan office untuk pelaporan keuangan bagi para kepala dan perangkat desa
Pelatihan office untuk pelaporan keuangan bagi para kepala dan perangkat desa

7 tahun yang lalu

Program pengabdian masyarakat merupakan salah satu rutinitas dosen STMIK AKAKOM. Dalam program ini dosen diberikan kesempatan untuk melaksanakan kegiatan pengabdian ...

Selengkapnya
Pengembangan sistem integratif pariwisata kabupaten Bantul oleh tim peneliti STMIK AKAKOM
Pengembangan sistem integratif pariwisata kabupaten Bantul oleh tim peneliti STMIK AKAKOM

7 tahun yang lalu

program penelitian ini akan memberikan dampak langsung kepada masyarakat dan menumbuhkan hubungan ekosistem yang berkesinambungan antara STMIK AKAKOM dengan BAPPEDA ...

Selengkapnya