Berita

Blackberry Porting Fest & Launching Akakom Dev Center

10 tahun yang lalu

Satu lagi event keren yang akan digelar dibulan Juni 2014 di STMIK AKAKOM. Unit Kegiatan Mahasiswa Informatika dan Komputer STMIK AKAKOM bakal menggelar Seminar dan Workshop porting Fest Seminar Blackberry Platform . Kegiatan ini sekaligus sebagai Grand Launching Akakom Dev Center . Akakom Dev Center ? Apa itu ? Akakom Dev center diasumsikan sebagai komunitas Developer - developer STMIK AKAKOM sebagai bidang kewirausahaan mahasiswa.

Tertarik ?

Cek tanggal pentingnya :

Seminar dan porting Fest Seminar Blackberry Platform

Porting Aplikasi ke Platform Blackberry 10 dan submit ke Blackberry App World

Hari : Sabtu

Tgl : 7 Juni 2014

Jam : 09.00 - selesai

Ruang : T.33 STMIK AKAKOM

Workshop berkenalan dengan Blackberry Software Development Kit untuk BlackBerry 10

Hari : Minggu

Tgl : 8 Juni 2014

Jam : 09.00 - selesai

Ruang : T.33 STMIK AKAKOM

 

Fasilitas 

Snack, Makan Siang , Sertifikat dan Doorprize untuk peserta Porting App ke platform Blackberry

 

Bagi yang ingin melakukan pendaftaran langsung saja hubungi panitia di :

Stand Pendaftaran di Jantung Kampus STMIK AKAKOM

atau kunjungi bit.ly/bbfest

Buruan Daftar, karena Pendaftaran hanya dibuka mulai 30 Mei sampai  5 Juni 2014.

 

Contact Person 

Rizki Maulana 08971845522

Muhammad Widodo 085787288137

rizmaulana@live.com

 

 

Commitment fee : 20.000,- * untuk 50 peserta 

* Commitment Fee akan dikembalikan pada akhir acara setelah peserta mengikuti rangkaian kegiatan.


Berita Lainnya

Informasi Proses Pembelajaran di Lingkungan STMIK Akakom Yogyakarta
Informasi Proses Pembelajaran di Lingkungan STMIK Akakom Yogyakarta

5 tahun yang lalu

Diberitahukan kepada sivitas Akademik STMIK Akakom, berikut petunjuk pelaksanaan atau operasional tentang proses pembelajaran di STMIK Akakom yang dapat diakses ...

Selengkapnya
KESIAPSIAGAAN dan PENCEGAHAN COVID-19 di LINGKUNGAN STMIK AKAKOM YOGYAKARTA
KESIAPSIAGAAN dan PENCEGAHAN COVID-19 di LINGKUNGAN STMIK AKAKOM YOGYAKARTA

5 tahun yang lalu

Perkuliahan dan UTS STMIK Akakom diadakan via daring (online) sampai tanggal 3 April 2020. Untuk update informasi akan diinfokan kembali Menindak lanjuti ...

Selengkapnya
Akibat Covid 19, STMIK AKAKOM Tunda Wisuda
Akibat Covid 19, STMIK AKAKOM Tunda Wisuda

5 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM Yogyakarta mengambil Wisuda Diploma Tiga dan Sarjana Semester Ganjil 2019/2020 yang disetujui dilaksanakan Sabtu, (4/4). Penundaan sebagaimana disetujui pada Status ...

Selengkapnya