Berita

Sosialisasi Mekanisme Pilpres bagi Mahasiswa Luar Daerah

10 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM bekerjasama dengan KPU Bantul akan mengadakan sosialisasi mekanisme Pilpres 9 Juli 2014 bagi mahasiswa yang berasal dari luar daerah sehingga tidak perlu pulang kampung dan  untuk mempermudah partisipasi semua mahasiswa yang ingin memberikan suaranya pada Pemilihan Presiden 2014. Acara sosialisasi akan diadakan pada :

Hari/tanggal : Jumat/30 Mei 2014

Ruangan      : R. Presentasi

Bagi semua mahasiswa Mari kita sukseskan pesta demokrasi ini untuk kebaikan bangsa dan negara Indonesia. Silakan datang pada acara sosialiasisasi.


Berita Lainnya

MAROON DAY 2024
MAROON DAY 2024

5 bulan yang lalu

YOGYAKARTA – Maroon Day tahun ini kembali digelar di Universitas Teknologi Digital Indonesia oleh Himpunan Mahasiswa Informatika dengan berbagai kegiatan menarik ...

Selengkapnya
Rektor UTDI Ikut Serta dalam Pengukuhan Dewan Smart City Kabupaten Bantul dan Pelantikan Unsur Kebijakan Pariwisata Kabupaten Bantul
Rektor UTDI Ikut Serta dalam Pengukuhan Dewan Smart City Kabupaten Bantul dan Pelantikan Unsur Kebijakan Pariwisata Kabupaten Bantul

6 bulan yang lalu

Yogyakarta – Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) turut serta dalam dua acara penting yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Bantul pada tanggal 27 ...

Selengkapnya
UTDI Sukses Menyelenggarakan Wisuda Periode I Tahun Akademik 2023/2024: 130 Wisudawan dengan 53 Mahasiswa Meraih Penghargaan Cumlaude
UTDI Sukses Menyelenggarakan Wisuda Periode I Tahun Akademik 2023/2024: 130 Wisudawan dengan 53 Mahasiswa Meraih Penghargaan Cumlaude

7 bulan yang lalu

YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) melaksanakan Rapat Senat Terbuka - Wisuda Periode I Tahun Akademik 2023/2024 pada Sabtu (27/4/2024) ...

Selengkapnya