Berita

Sosialisasi Mekanisme Pilpres bagi Mahasiswa Luar Daerah

10 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM bekerjasama dengan KPU Bantul akan mengadakan sosialisasi mekanisme Pilpres 9 Juli 2014 bagi mahasiswa yang berasal dari luar daerah sehingga tidak perlu pulang kampung dan  untuk mempermudah partisipasi semua mahasiswa yang ingin memberikan suaranya pada Pemilihan Presiden 2014. Acara sosialisasi akan diadakan pada :

Hari/tanggal : Jumat/30 Mei 2014

Ruangan      : R. Presentasi

Bagi semua mahasiswa Mari kita sukseskan pesta demokrasi ini untuk kebaikan bangsa dan negara Indonesia. Silakan datang pada acara sosialiasisasi.


Berita Lainnya

UTDI Gelar Seminar Internasional, Peserta dari 16 Negara Turut Serta
UTDI Gelar Seminar Internasional, Peserta dari 16 Negara Turut Serta

2 tahun yang lalu

Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom telah menyelenggarakan the 5th International Seminar on Research of Information ...

Selengkapnya
Dari Bimbingan UTDI, Tim SMA 6 Yogya Berhasil Sabet Perak ISIF
Dari Bimbingan UTDI, Tim SMA 6 Yogya Berhasil Sabet Perak ISIF

2 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom, bernama Totok Budioko, S.T., M.T. telah ...

Selengkapnya
Ketua Yayasan UTDI Ir Teguh Wijono Budi Prasetijo MM, Terpilih Ketua ABP PTSI DIY
Ketua Yayasan UTDI Ir Teguh Wijono Budi Prasetijo MM, Terpilih Ketua ABP PTSI DIY

2 tahun yang lalu

Rangkaian acara Muswil didahului dengan dialog yang juga dihadiri oleh seluruh pimpinan PTS di Wilayah DIY dengan Tema “Kebijakan Pemerintah ...

Selengkapnya