Pada tanggal 21-25 April 2014 semua dosen mengikuti workshop pembuatan silabi untuk persiapan kurikulum Vokasi yang akan di implementasikan pada Tahun Akademik 2014/2015. Tahapan pembuatan kurikulum vokasi ini telah dimulai sejak 1 tahun sebelumnya sehingga diharapkan bahwa hasil workshop ini akan memberikan panduan saat penyusunan bahan ajar dan modul praktikum. Tujuan perubahan dari kurikulum sebelumnya ke kurikulum vokasi mempunyai perbedaan yang sangat signifikan yaitu presentasi praktek dan teori menjadi 70% dan 30%, hal ini diyakini bahwa lulusan vokasi dari STMIK AKAKOM akan siap bekerja di dunai industri.
Berita
Workshop Pembuatan Silabi untuk Kurikulum Vokasi
10 tahun yang lalu
Berita Lainnya

STMIK AKAKOM Menjalin Kerja Sama dengan Tokopedia
6 tahun yang lalu
STMIK Akakom menandatangani surat perjanjian kerja sama dengan PT. Tokopedia pada Kamis (24/01). Kegiatan ini diselenggarakan di Ruang Sidang I dan ...
Selengkapnya
PELANTIKAN PENGURUS PERHIMPUNAN PELAJAR INDONESIA (PPI) Cabang UNISEL
6 tahun yang lalu
Pada 8 Januari 2019 bertempat di Universiti of Selangor (UNISEL), telah dilakukan pembentukan dan pelantikan pengurus Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) tahun 2019 yang ...
Selengkapnya
STMIK Akakom Mendapat Hibah Laboratorium Cloud Big Data
6 tahun yang lalu
Teknologi saat ini terus berevolusi dengan cepat karena semakin banyak tuntutan dari kompleksitas permasalahan manusia yang ada. Fenomena penggunaan ...
Selengkapnya