Pada tanggal 21-25 April 2014 semua dosen mengikuti workshop pembuatan silabi untuk persiapan kurikulum Vokasi yang akan di implementasikan pada Tahun Akademik 2014/2015. Tahapan pembuatan kurikulum vokasi ini telah dimulai sejak 1 tahun sebelumnya sehingga diharapkan bahwa hasil workshop ini akan memberikan panduan saat penyusunan bahan ajar dan modul praktikum. Tujuan perubahan dari kurikulum sebelumnya ke kurikulum vokasi mempunyai perbedaan yang sangat signifikan yaitu presentasi praktek dan teori menjadi 70% dan 30%, hal ini diyakini bahwa lulusan vokasi dari STMIK AKAKOM akan siap bekerja di dunai industri.
Berita
Workshop Pembuatan Silabi untuk Kurikulum Vokasi
10 tahun yang lalu
Berita Lainnya

WEBINAR : Peran Teknologi Digital untuk Mendukung Tatanan Kehidupan Baru.
4 tahun yang lalu
WEBINAR : Peran Teknologi Digital untuk Mendukung Tatanan Kehidupan Baru. Diselenggarakan dalam Rangka Dies Natalis STMIK AKAKOM ke-41. Pelaksanaan: Selasa, 30 Juni 2020 ...
Selengkapnya
PERPANJANGAN KEDUA KESIAPSIAGAAN dan PENCEGAHAN COVID-19 di LINGKUNGAN STMIK AKAKOM YOGYAKARTA
4 tahun yang lalu
STMIK Akakom Yogyakarta menyiapkan Perpanjangan Kedua Status Siaga COVID-19 melalui pembelajaran daring dan Work From Home (WFH). Berlaku sejak surat ...
Selengkapnya
Semarak Ramadhan, STMIK Akakom Bagi Hidangan berbuka puasa Gratis ke Mahasiswa STMIK Akakom.
4 tahun yang lalu
Jumat 24 April 2020 merupakan jadwal awal puasa 1 Ramadhan 1441 Hijriah. Ramadhan adalah salah satu bulan yang mulia bagi umat Islam yang selalu ...
Selengkapnya