Berita

Workshop Pembuatan Silabi untuk Kurikulum Vokasi

10 tahun yang lalu

Pada tanggal 21-25 April 2014 semua dosen mengikuti workshop pembuatan silabi untuk persiapan kurikulum Vokasi yang akan di implementasikan pada Tahun Akademik 2014/2015. Tahapan pembuatan kurikulum vokasi ini telah dimulai sejak 1 tahun sebelumnya sehingga diharapkan bahwa hasil workshop ini akan memberikan panduan saat penyusunan bahan ajar dan modul praktikum. Tujuan perubahan dari kurikulum sebelumnya ke kurikulum vokasi mempunyai perbedaan yang sangat signifikan yaitu presentasi praktek dan teori menjadi 70% dan 30%, hal ini diyakini bahwa lulusan vokasi dari STMIK AKAKOM akan siap bekerja di dunai industri.


Berita Lainnya

Bupati Bantul Resmikan Aplikasi ResiDeswita
Bupati Bantul Resmikan Aplikasi ResiDeswita

3 tahun yang lalu

  YOGYAKARTA -  Selasa 02/11/2021 bertempat di Pondok Bakaran Manding, Jl. Parangtritis No.KM 11, Manding, Sabdodadi, Kapanewon Bantul, Aplikasi Registrasi ...

Selengkapnya
Woro Jogja : Aplikasi Karya STMIK Akakom untuk Monitoring Kontingen DIY di PON 2021
Woro Jogja : Aplikasi Karya STMIK Akakom untuk Monitoring Kontingen DIY di PON 2021

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Mahasiswa Teknik Informatika Tri Wibowo Ridho Permana dan Dominikus Afendi Nahak beserta Yosef Murya Kusuma Ardhana selaku dosen ...

Selengkapnya
STMIK Akakom Laksanakan Uji Coba Perkuliahan Blended Learning Terbatas
STMIK Akakom Laksanakan Uji Coba Perkuliahan Blended Learning Terbatas

3 tahun yang lalu

Yogyakarta - Berkenaan dengan penyebaran COVID-19 yang melandai, STMIK Akakom melaksanakan uji coba Blended Learning Terbatas (BLT) pada tanggal 4 - 22 ...

Selengkapnya