Berita

Beasiswa PKPU 2014

11 tahun yang lalu

PKPU sebagai lembaga kemanusian Nasional yang telah diakui secara Nasional meluncurkan Program Beasiswa untuk Mahasiswa SI bagi mahasiswa yang kurang mampu dilingkungan Kampus STMIK AKAKOM. Adapun Kualifikasi-nya :

1. Muslim

2. Dhuafa

3. Pria/wanita

4. IPK minimal 3.00

5. Mahasiswa S1 semua jurusan

6. Tidak merokok

7. Berpakaian islami

8. minimal semester 4

9. Domisili di DIY

10. Tidak sedang menerima beasiswa dari pihak lain

(keterangan dapat dilihat di papan pengumuman kemahasiswaan)

Form aplikasi dapat diambil di Graha Peduli PKPU Yogyakarta Jln. Prof.Dr.Sardjito No 4 Yogyakarta setiap hari kerja Senin-Jumat pukul 08.00 - 17.00

Info Lengkap hubungi (0274) 555041


Berita Lainnya

Tim PPDM STMIK Akakom Lolos Tahap I Program Pengabdian Kepada Masyarakat Multi Tahun
Tim PPDM STMIK Akakom Lolos Tahap I Program Pengabdian Kepada Masyarakat Multi Tahun

6 tahun yang lalu

Menindaklanjuti hasil seleksi proposal program Pengabdian kepada Masyarakat Multi Tahun untuk pendanaan tahun anggaran 2019, Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM) ...

Selengkapnya
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Home Industri Produk Makanan Berbahan Lokal di Pandak Bantul
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Home Industri Produk Makanan Berbahan Lokal di Pandak Bantul

6 tahun yang lalu

Ketahanan pangan yang dikembangkan berdasarkan kekuatan sumberdaya lokal akan menciptakan kemandirian pangan, yang selanjutnya akan melahirkan induvidu yang sehat, aktif, ...

Selengkapnya
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Warga Karanggayam Bantul Menuju Desa Peduli Lingkungan
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Warga Karanggayam Bantul Menuju Desa Peduli Lingkungan

6 tahun yang lalu

Sampah  rumah  tangga  memiliki  andil  yang besar  dalam pencemaran  lingkungan  jika  ...

Selengkapnya