Berita

Beasiswa PKPU 2014

11 tahun yang lalu

PKPU sebagai lembaga kemanusian Nasional yang telah diakui secara Nasional meluncurkan Program Beasiswa untuk Mahasiswa SI bagi mahasiswa yang kurang mampu dilingkungan Kampus STMIK AKAKOM. Adapun Kualifikasi-nya :

1. Muslim

2. Dhuafa

3. Pria/wanita

4. IPK minimal 3.00

5. Mahasiswa S1 semua jurusan

6. Tidak merokok

7. Berpakaian islami

8. minimal semester 4

9. Domisili di DIY

10. Tidak sedang menerima beasiswa dari pihak lain

(keterangan dapat dilihat di papan pengumuman kemahasiswaan)

Form aplikasi dapat diambil di Graha Peduli PKPU Yogyakarta Jln. Prof.Dr.Sardjito No 4 Yogyakarta setiap hari kerja Senin-Jumat pukul 08.00 - 17.00

Info Lengkap hubungi (0274) 555041


Berita Lainnya

Pengumuman hasil seleksi beasiswa KIP-K.
Pengumuman hasil seleksi beasiswa KIP-K.

4 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM Yogyakarta memberikan beasiswa kepada calon mahasiswa yang kurang mampu dan berprestasi. Beasiswa diberikan pada saat sebelum menjadi mahasiswa (...

Selengkapnya
WEBINAR-ONLINE :
WEBINAR-ONLINE : "Berkenalan dengan Teknologi Artificial Intelligence"

4 tahun yang lalu

Artificial Intelligence (AI), pastinya ga asing lagi kan istilah ini buat kalian terutama penggelut dunia IT. Kecerdasan buatan ini memang ...

Selengkapnya
Ngobrol Teknologi #17 :
Ngobrol Teknologi #17 : "Mengenal Data Pipeline dengan Pentaho".

4 tahun yang lalu

Ngobrol Teknologi #17 : Mengenal Data Pipeline dengan Pentaho. Diselenggarakan oleh STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelaksanaan: Rabu, 12 Agustus 2020 mulai pukul 10.00 WIB live di ...

Selengkapnya