Berita

Penggalangan Dana UKM Kesenian untuk Korban Gunung Kelud

11 tahun yang lalu

Sebagai bentuk keprihatinan kepada korban Gunung Kelud maka Unit Kegiatan Kemahasiswaan (UKM) Kesenian STMIK AKAKOM mengadakan penggalangan dana dikampus dan diluar kampus dalam bentuk ekspresi kesenian yaitu mengamen. Hasil dari mengamen yang dilakukan oleh beberapa anggota UKM Kesenian ini akan diserahkan kepada korban Gunung Kelud melalui instansi pengelola dana korban Bencana.


Berita Lainnya

Rapat Senat Terbuka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021
Rapat Senat Terbuka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Rapat Senat Terbuka STMIK Akakom dalam rangka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021 diadakan secara blended, ...

Selengkapnya
Polda DIY Gandeng STMIK Akakom untuk Pelaksanaan CAT
Polda DIY Gandeng STMIK Akakom untuk Pelaksanaan CAT

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Dalam rangka kegiatan seleksi untuk pendidikan alih golongan dari pangkat Bintara ke pangkat Perwira, Polda DIY bekerja sama ...

Selengkapnya
Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kunjungi STMIK Akakom
Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kunjungi STMIK Akakom

3 tahun yang lalu

Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kemndikbudristek RI berkunjung ke STMIK Akakom, Kamis (9/9) dalam rangka evaluasi lapangan perubahan bentuk STMIK Akakom menjadi ...

Selengkapnya