Berita

Ngobrol Teknologi #16 : Arsitektur dan Teknologi Berbasis Software Bebas untuk Membangun Data Lake.

4 tahun yang lalu

Ngobrol Teknologi # 16: Perangkat Lunak Arsitektur dan Teknologi Berbasis Bebas untuk Membangun Data Lake.

Diselenggarakan oleh STMIK AKAKOM Yogyakarta.

Pelaksanaan: Selasa, 11 Agustus 2020 mulai pukul 10.00 WIB live di YouTube STMIK Akakom Yogyakarta.

Pembicara: Dr. Bambang Purnomosidi DP (Kaprodi MTI STMIK Akakom & CEO Wabi Teknologi)

Host: Akhira Maulidio Firdaza.

GRATIS.

Pendaftaran: https://bit.ly/ngotek16-akakom (ditutup sebelum acara dimulai).

Fasilitas: e-sertifikat.


Berita Lainnya

Kursus via Daring, STMIK Akakom Kerja Sama dengan Coursera
Kursus via Daring, STMIK Akakom Kerja Sama dengan Coursera

4 tahun yang lalu

STMIK Akakom bekerja sama dengan Coursera untuk melakukan kursus via daring. Ini dilakukan sebagai penunjang kegiatan pembelajaran ditengah pandemi Covid-19. ...

Selengkapnya
Bantuan 230 Masker Buatan Mahasiswa STMIK Akakom untuk Ojol GRAB
Bantuan 230 Masker Buatan Mahasiswa STMIK Akakom untuk Ojol GRAB

4 tahun yang lalu

Kamis, 23 April 2020 STMIK Akakom memberikan bantuan 230 masker kepada Grab Indonesia. Bantuan ini diterima langsung oleh Manajer Kota Grab Indonesia Regional ...

Selengkapnya
Pandemi COVID 19, STMIK Akakom Bagi-bagi Sembako bagi Mahasiswa STMIK Akakom yang Tidak Pulang Kampung.
Pandemi COVID 19, STMIK Akakom Bagi-bagi Sembako bagi Mahasiswa STMIK Akakom yang Tidak Pulang Kampung.

5 tahun yang lalu

Wabah pandemic COVID -19 sudah sangat berdampak bagi masyarakat. Terkait hal tersebut Yayasan Pendidikan Widya Bakti sebagai Penyelenggara, dibantu oleh ...

Selengkapnya