Berita

Pengabdian Masyarakat Berbagi Ilmu dengan Ibu-Ibu Relawan dan Guru PAUD Wukirsari

7 tahun yang lalu

Proses pengabdian terhadap masyarakat merupakan salah satu tugas tri dharma seorang Dosen. Selain itu, pengabdian ini memiliki tujuan untuk membantu memberikan pengetahuan serta keterampilan bagi masyarakat. Pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh Ibu Syamsu Windarti dan Ibu Sri Redjeki untuk ibu-ibu relawan dan Guru PAUD Wukirsari, Imogiri pada hari Rabu, (02/08/2017).

Kegiatan ini dilaksanakan di Lab Terpadu STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelatihan ini diikuti oleh 30 orang. Selama pelatihan ini menjelaskan tentang Microsoft office. Kegiatan ini dibantu oleh HMJ Manajemen Informatika sebagai pendamping. Kegiatan ini bertujuan untuk memberi pelatihan kepada guru-guru PAUD.


Berita Lainnya

Kursus via Daring, STMIK Akakom Kerja Sama dengan Coursera
Kursus via Daring, STMIK Akakom Kerja Sama dengan Coursera

4 tahun yang lalu

STMIK Akakom bekerja sama dengan Coursera untuk melakukan kursus via daring. Ini dilakukan sebagai penunjang kegiatan pembelajaran ditengah pandemi Covid-19. ...

Selengkapnya
Bantuan 230 Masker Buatan Mahasiswa STMIK Akakom untuk Ojol GRAB
Bantuan 230 Masker Buatan Mahasiswa STMIK Akakom untuk Ojol GRAB

4 tahun yang lalu

Kamis, 23 April 2020 STMIK Akakom memberikan bantuan 230 masker kepada Grab Indonesia. Bantuan ini diterima langsung oleh Manajer Kota Grab Indonesia Regional ...

Selengkapnya
Pandemi COVID 19, STMIK Akakom Bagi-bagi Sembako bagi Mahasiswa STMIK Akakom yang Tidak Pulang Kampung.
Pandemi COVID 19, STMIK Akakom Bagi-bagi Sembako bagi Mahasiswa STMIK Akakom yang Tidak Pulang Kampung.

5 tahun yang lalu

Wabah pandemic COVID -19 sudah sangat berdampak bagi masyarakat. Terkait hal tersebut Yayasan Pendidikan Widya Bakti sebagai Penyelenggara, dibantu oleh ...

Selengkapnya