Berita

Kuliah Perdana Mahasiswa STMIK AKAKOM

8 tahun yang lalu

Tahun akademik 2016/2017, untuk semester ganjil akan dimulai 5 September 2016, baik untuk mahasiswa baru maupun mahasiswa lama. Namun untuk mahasiswa baru akan diawali dengan kegiatan orientasi kampus yang disebut PESONA, yang mana harapannya akan mem-PESONA para mahasiswa dan mahasiswi baru STMIK AKAKOM YOGYAKARTA. Kegiatan PESONA sendiri akan dimulai sejak tanggal 31 Agustus hingga 3 September 2016.

Untuk mahasiswa lama, sebelum perkuliahan dimulai, diharapkan sudah melakukan kewajiba membayar SPP Tetap, yang saat ini dapat dilakukan melalui seluruh loket BNI dan ATM BNI dengan metode Student Payment Centre (SPC).

Kalender akademik untuk tahun 2016/2017 dapat diunduh disini


Berita Lainnya

Kursus via Daring, STMIK Akakom Kerja Sama dengan Coursera
Kursus via Daring, STMIK Akakom Kerja Sama dengan Coursera

4 tahun yang lalu

STMIK Akakom bekerja sama dengan Coursera untuk melakukan kursus via daring. Ini dilakukan sebagai penunjang kegiatan pembelajaran ditengah pandemi Covid-19. ...

Selengkapnya
Bantuan 230 Masker Buatan Mahasiswa STMIK Akakom untuk Ojol GRAB
Bantuan 230 Masker Buatan Mahasiswa STMIK Akakom untuk Ojol GRAB

4 tahun yang lalu

Kamis, 23 April 2020 STMIK Akakom memberikan bantuan 230 masker kepada Grab Indonesia. Bantuan ini diterima langsung oleh Manajer Kota Grab Indonesia Regional ...

Selengkapnya
Pandemi COVID 19, STMIK Akakom Bagi-bagi Sembako bagi Mahasiswa STMIK Akakom yang Tidak Pulang Kampung.
Pandemi COVID 19, STMIK Akakom Bagi-bagi Sembako bagi Mahasiswa STMIK Akakom yang Tidak Pulang Kampung.

5 tahun yang lalu

Wabah pandemic COVID -19 sudah sangat berdampak bagi masyarakat. Terkait hal tersebut Yayasan Pendidikan Widya Bakti sebagai Penyelenggara, dibantu oleh ...

Selengkapnya