Berita

PESONA 2013

11 tahun yang lalu

Tahun Akademik 2013/2014 STMIK AKAKOM menerima mahasiswa baru sebanyak 615 MABA. Kegiatan MABA yang dikemas dengan istilah PESONA (pengenalan dan Orientasi Studi AKAKOM) dilaksanakan  tanggal 6-8 September 2013. Ketua PESONA 2013 Bapak Agung Budi Prasetyo,S.Kom,M.Kom mengatakan bahwa kegiatan PESONA ini menjadi awal bagi mahasiswa baru untuk dapat mengenal lingkungan dan proses pendidikan yang ada di STMIK AKAKOM yang diberikan selama 2 hari sedangkan pada hari ketiga kegiatan banyak dilakukan untuk mengenalkan Keluarga Mahasiswa dengan demo beberapa KM dan tour KM, dimana semua MABA dapat mengunjungi stan pameran KM yang disediakan oleh panitia. 

Suasana Pesona 2013


Berita Lainnya

Sekjen Bawaslu RI Pantau Tes Psikologi Calon Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota Se-DIY di UTDI
Sekjen Bawaslu RI Pantau Tes Psikologi Calon Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota Se-DIY di UTDI

satu tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Ichsan Fuady selaku Sekretaris Jenderal Bawaslu RI sedang memantau pelaksanaan Tes Psikologi Calon Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota Se-DIY di ...

Selengkapnya
3 Dosen UTDI Jadi Pemateri Artificial Intelligance (AI) di SMA N 2 Bantul
3 Dosen UTDI Jadi Pemateri Artificial Intelligance (AI) di SMA N 2 Bantul

satu tahun yang lalu

SMA N 2 Bantul mengadakan acara khusus untuk memperkenalkan materi Kecerdasan Buatan (Artificial Intelligence/AI) kepada siswa (13/7). Acara ini diadakan sebagai ...

Selengkapnya
HIMATEKKOM Berkolaborasi dengan Dosen UTDI melakukan Pelatihan Arduino di SMK Muhammadiyah Imogiri dan SMK Negeri 1 Pleret
HIMATEKKOM Berkolaborasi dengan Dosen UTDI melakukan Pelatihan Arduino di SMK Muhammadiyah Imogiri dan SMK Negeri 1 Pleret

satu tahun yang lalu

HIMATEKKOM atau Himpunan Mahasiswa Teknologi Komputer UTDI telah melakukan pelatihan Arduino di SMK Muhammadiyah Imogiri pada tanggal 13 Juni 2023 dan SMK ...

Selengkapnya