Berita

2 tim STMIK AKAKOM lolos Final di Unity#2

10 tahun yang lalu

Akhirnya 2 tim STMIK AKAKOM atas nama tim Alfath studio dan Wong Studio lolos pada final UNity #2 di Universitas Negeri Yogyakarta untuk kategori aplikasi mobile. Tim ini akan berlaga final pada tanggal 9 Mei 2014 dan bertanding dengan finalis lainnya. Pada acara final ini diambil 10 tim untuk masing-masing kategori yaitu kategori Game dan kategori aplikasi. Semoga diajang ini tim STMIK AKAKOM dapat memberikan penampilan terbaiknya.


Berita Lainnya

UTDI Laksanakan Pelatihan Otomatisasi Administrasi Perkantoran di SMK N 2 Ponorogo
UTDI Laksanakan Pelatihan Otomatisasi Administrasi Perkantoran di SMK N 2 Ponorogo

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom kembali melaksanakan workshop bagi staff Tata Usaha di ...

Selengkapnya
UTDI Laksanakan Pelatihan IoT di SMK N 2 Ponorogo
UTDI Laksanakan Pelatihan IoT di SMK N 2 Ponorogo

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom melaksanakan pelatihan Internet of Things di SMK N 2 ...

Selengkapnya
UTDI Lampaui Standar 'Tracer Study' Lulusan
UTDI Lampaui Standar 'Tracer Study' Lulusan

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom lolos seleksi proposal hibah Program Fasilitasi Pelaksanaan ...

Selengkapnya