Berita

Workshop perubahan kurikulum Sarjana

10 tahun yang lalu

Perubahan kurikulum bagi setiap perguruan tinggi merupakan hal yang harus terus dilakukan secara periodik untuk mendapatkan warna yang baru sesuai tuntutan dan kebutuhan pasar. STMIK AKAKOM yang merupakan perguruan tinggi di bidang TI menyadari hal ini sehingga secara periodik selalu melakukan peninjauan kurikulum yang dilanjutkan dengan perubahan kurikulum. Pada tanggal 2 Mei 2014 dilakukan workshop pembuatan silabi untuk jenjang Sarjana, pembuatan silabi ini merupakan rangkaian dari perubahan kurikulum yang akan di implementasikan pada tahun akademik 2014/2015.

 


Berita Lainnya

Penandatanganan Kerjasama Peneliti STMIK AKAKOM dengan Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul
Penandatanganan Kerjasama Peneliti STMIK AKAKOM dengan Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul

6 tahun yang lalu

Aplikasi SIMISKIN merupakan hasil penelitian dosen-dosen STMIK AKAKOM dengan pendanaan dari Hibah Bersaing RISTEK DIKTI selama 3 tahun (2015-2017). Penelitian ini ...

Selengkapnya
Launching Aplikasi SIMISKIN untuk Kabupaten Bantul
Launching Aplikasi SIMISKIN untuk Kabupaten Bantul

6 tahun yang lalu

Pada tgl 11 Mei 2018 salah satu hasil karya penelitian dosen-dosen STMIK AKAKOM Yogyakarta dengan nama SIMISKIN telah dilaunching oleh Asisten Bidang ...

Selengkapnya
Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)
Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)

6 tahun yang lalu

Mahasiswa STMIK AKAKOM Yogyakarta kembali mengharumkan nama kampus. Tidak hanya jago di urusan coding, dalam bidang olahraga para mahasiswa juga ...

Selengkapnya