Berita

Workshop perubahan kurikulum Sarjana

10 tahun yang lalu

Perubahan kurikulum bagi setiap perguruan tinggi merupakan hal yang harus terus dilakukan secara periodik untuk mendapatkan warna yang baru sesuai tuntutan dan kebutuhan pasar. STMIK AKAKOM yang merupakan perguruan tinggi di bidang TI menyadari hal ini sehingga secara periodik selalu melakukan peninjauan kurikulum yang dilanjutkan dengan perubahan kurikulum. Pada tanggal 2 Mei 2014 dilakukan workshop pembuatan silabi untuk jenjang Sarjana, pembuatan silabi ini merupakan rangkaian dari perubahan kurikulum yang akan di implementasikan pada tahun akademik 2014/2015.

 


Berita Lainnya

Pembagian Kelas Sertifikasi
Pembagian Kelas Sertifikasi

8 tahun yang lalu

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa STMIK AKAKOM YOGYAKARTA yang mengikuti  sertifikasi Internasional kerjasama dengan Telkomsel, berikut adalah pembagian kelas (jadwal)&...

Selengkapnya
Pengabdian Dosen di SMK N 1 Pajangan
Pengabdian Dosen di SMK N 1 Pajangan

8 tahun yang lalu

Dosen STMIK AKAKOM Yogyakarta Ibu Deborah Kurniawati, S.Kom., M.Cs. dan Bapak Edy Prayitno S.Kom., M.Eng melakukan ...

Selengkapnya
Sosialisasi Sertifikasi Internasional
Sosialisasi Sertifikasi Internasional

8 tahun yang lalu

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa STMIK AKAKOM YOGYAKARTA yang mengikuti  sertifikasi Internasional kerjasama dengan Telkomsel, untuk dapat mengikut sosialisasi tentang ...

Selengkapnya