Berita

Jumat Curhat Bersama Kapolda DIY di Universitas Teknologi Digital Indonesia

8 bulan yang lalu

Yogyakarta- Pada hari Jumat, 29 Desember 2023, Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) dan Polda DIY mengadakan kegiatan Jumat Curhat Bersama. Disampaikan oleh Kapolda DIY Ijen Pol Suwondo Nainggolan, Berdasar data Polda DIY kurun waktu Agustus-Oktober 2023, wilayah DIY menghadapi tantangan serius terkait maraknya kasus penipuan. 


Hal ini memberikan gambaran jelas mengenai anatomi kasus penipuan yang perlu menjadi perhatian bersama. Selain menyampaikan tips agar tidak menjadi korban penipuan, Suwondo juga menerima sejumlah cerita maupun masukan dari para mahasiswa. Mulai dari curhat mahasiswa yang akan ditilang polisi gara-gara tak berhelm, hingga pertanyaan penanganan kasus kejahatan jalanan yang perah viral di DIY.

Maka "Kegiatan ini akan lebih mempererat sinergi antara Polda DIY dan UTDI yang telah terjalin dalam menetapkan generasi muda yang berkualitas dan siap menghadapi tantangan masa depan." kata Teguh.


Mari kita bersama sama meningkatkan kewaspadaan dan ketelitian supaya tidak terjadi korban-korban penipuan selanjutnya, karena perlu diingat bahwa profesi seperti pelajar, mahasiswa dan wiraswsta juga tidak luput dari risiko menjadi korban penipuan.

"Untuk itu kami sangat berterima kasih kepada masyarakat atas kerjasama peningkatan kewaspadaan dan ketelitian untuk menghindari penipuan,"Ujar Suwondo.



Berita Lainnya

Tim PPDM STMIK Akakom Lolos Tahap I Program Pengabdian Kepada Masyarakat Multi Tahun
Tim PPDM STMIK Akakom Lolos Tahap I Program Pengabdian Kepada Masyarakat Multi Tahun

5 tahun yang lalu

Menindaklanjuti hasil seleksi proposal program Pengabdian kepada Masyarakat Multi Tahun untuk pendanaan tahun anggaran 2019, Direktorat Riset dan Pengabdian Masyarakat (DRPM) ...

Selengkapnya
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Home Industri Produk Makanan Berbahan Lokal di Pandak Bantul
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Home Industri Produk Makanan Berbahan Lokal di Pandak Bantul

5 tahun yang lalu

Ketahanan pangan yang dikembangkan berdasarkan kekuatan sumberdaya lokal akan menciptakan kemandirian pangan, yang selanjutnya akan melahirkan induvidu yang sehat, aktif, ...

Selengkapnya
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Warga Karanggayam Bantul Menuju Desa Peduli Lingkungan
TIM PKM STMIK AKAKOM Membina Warga Karanggayam Bantul Menuju Desa Peduli Lingkungan

5 tahun yang lalu

Sampah  rumah  tangga  memiliki  andil  yang besar  dalam pencemaran  lingkungan  jika  ...

Selengkapnya