Hibah penelitian dan Program Kreatifitas Mahasiswa (PKM) 2014 STMIK AKAKOM mendapatkan 2 hibah penelitian dan 3 hibah PKM. Hibah penelitian yang diperoleh untuk kategori hibah doktoral (an. Enny Itje Sela) dan Hibah bersaing (Sri Redjeki sbg ketua dan Pius Anggoro, Guntara sebagai anggota) sedangkan PKM yang lolos ada 3 kelompok dengan 2 kategori kelompok PKM Kewirausahaan dan 1 kelompok untuk kategori PKM-KC (Karsa Cipta). Semoga pencapaian ini dapat memberi semangat bagi dosen yang lain dan mahasiswa STMIK AKAKOM pada umumnya.
Berita
STMIK AKAKOM lolos hibah penelitian dan PKM 2014
10 tahun yang lalu
Berita Lainnya
Kunjungan SMK N NGAMBON Bojonegoro ke STMIK AKAKOM
8 tahun yang lalu
Sabtu, 26 November 2016, sebanyak 100 orang siswa siswi dari SMK N NGAMBON Bojonegoro berkunjung ke STMIK AKAKOM Yogyakarta. Dalam kunjungannya, Siswa Siswi ...
SelengkapnyaHari Terakhir Pameran Karya Animasi, AKAKOM Tampilkan AR
8 tahun yang lalu
Jumat (25/11), Pameran Karya Animasi memasuki hari terakhir. Acara ini sudah berlangsung sejak Rabu, 23 November 2016. STMIK AKAKOM, sebagai salah satu peserta ...
SelengkapnyaPameran Animasi Hari Kedua, AKAKOM Demo Animasi
8 tahun yang lalu
Kamis (24/11), Dinas Perdagangan, Perindustrian, Koperasi dan Transmigrasi (Dinas Perindagkoptan) menggelar acara pameran "Karya Animasi" Yogyakarta. Acara bertempat di ...
Selengkapnya