Berita

Mahasiswa STMIK Akakom raih mendali emas di lomba Kejurkot Tarung Derajat Kota Yogjakarta 2018

6 tahun yang lalu

Mahasiswa STMIK AKAKOM Tak Henti Mengukir Prestasi

Kali ini dari bidang olahraga, anggota UKM Tarung Derajat STMIK AKAKOM YOGYAKARTA berhasil menyabet 2 medali di ajang lomba Kejurkot Tarung Derajat Kota Yogjakarta 2018. Lomba berlangsung di Gedung Bulutangkis Kelurahan Mancasan Wirobrajan pada tanggal 8 Juli 2018 dengan peserta 60 orang.

Mahasiswa yang berhasil meraih medali :
1. Firman Agus Saputro (Medali Emas) 
2. Gregorius Agung Jefry R L. (Medali Perak) 
Kedua mahasiswa yang bertanding di kelas 55-58 kg ini merupakan mahasiswa D3 jurusan Teknik Komputer dan juga Menejemen Informatika. Mereka telah membukuktikan bahwa mereka tidak hanya dapat berprestasi di bidang IT tapi juga pada hobby yang mereka tekuni. Terima kasih telah berjuang dan mengharumkan nama Akakom. Semoga dapat menginspirasi mahasiswa Akakom yg lain untuk terus berprestasi.


Berita Lainnya

Monitoring dan Evaluasi Sistem Penjamin Mutu Internal
Monitoring dan Evaluasi Sistem Penjamin Mutu Internal

8 tahun yang lalu

Setiap semester STMIK AKAKOM selalu melakukan kegiatan monitoring dan evaluasi sistem penjaminan mutu internal (SPMI). Kegiatan ini dilakukan untuk mengevaluasi ...

Selengkapnya
Workshop Penyusunan Proposal Hibah Dikti
Workshop Penyusunan Proposal Hibah Dikti

8 tahun yang lalu

Tugas seorang dosen bukan hanya mengajar mahasiswa melainkan memiliki tanggungjawab terhadap tri dharma perguruan tinggi. Tri dharma itu meliputi sebagai ...

Selengkapnya
Kunjungan Industri SMK Miftahussalam Ciamis Jawa Barat
Kunjungan Industri SMK Miftahussalam Ciamis Jawa Barat

8 tahun yang lalu

Metode pembelajaran yang diberikan oleh setiap sekolah untuk siswa-siswi memiliki cara yang berbeda-beda. Salah satunya dengan program campus visit atau ...

Selengkapnya