STMIK AKAKOM memperoleh hibah PHP-PTS 2013 untuk penguatan kompetensi jenjang Diploma. Aktifitas program yang ada yaitu adalah pelatihan maupun workshop untuk peningkatan kompetensi hardskill Dosen yang salah satunya workshop ALFHE (active learning for higher education) oleh tim dari UAD Yogyakarta. Jumlah dosen yang mengikuti pelatihan ALFHE sebanyak 15 dosen. Workshop ini dimulai tanggal 29 Oktober - 1 November 2013 dan dilaksanakan di STMIK AKAKOM.
Berita
Workshop ALFHE (Active learning for higher education) untuk dosen STMIK AKAKOM
11 tahun yang lalu
Berita Lainnya

Rapat Senat Terbuka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021
3 tahun yang lalu
YOGYAKARTA - Rapat Senat Terbuka STMIK Akakom dalam rangka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021 diadakan secara blended, ...
Selengkapnya
Polda DIY Gandeng STMIK Akakom untuk Pelaksanaan CAT
3 tahun yang lalu
YOGYAKARTA – Dalam rangka kegiatan seleksi untuk pendidikan alih golongan dari pangkat Bintara ke pangkat Perwira, Polda DIY bekerja sama ...
Selengkapnya
Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kunjungi STMIK Akakom
3 tahun yang lalu
Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kemndikbudristek RI berkunjung ke STMIK Akakom, Kamis (9/9) dalam rangka evaluasi lapangan perubahan bentuk STMIK Akakom menjadi ...
Selengkapnya