STMIK AKAKOM memperoleh hibah PHP-PTS 2013 untuk penguatan kompetensi jenjang Diploma. Aktifitas program yang ada yaitu adalah pelatihan maupun workshop untuk peningkatan kompetensi hardskill Dosen yang salah satunya workshop ALFHE (active learning for higher education) oleh tim dari UAD Yogyakarta. Jumlah dosen yang mengikuti pelatihan ALFHE sebanyak 15 dosen. Workshop ini dimulai tanggal 29 Oktober - 1 November 2013 dan dilaksanakan di STMIK AKAKOM.
Berita
Workshop ALFHE (Active learning for higher education) untuk dosen STMIK AKAKOM
11 tahun yang lalu
Berita Lainnya
Universitas Teknologi Digital Indonesia dan Royal Ambarrukmo Yogyakarta Jalin Kerjasama Strategis: Penandatanganan MoU untuk Pengembangan SDM dan Pariwisata Digital
satu bulan yang lalu
[Yogyakarta, 3 Oktober 2024] Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) menandatangani MoU dengan Royal Ambarrukmo Yogyakarta, sebuah hotel dan pusat konferensi terkemuka di ...
SelengkapnyaKerjasama Strategis antara Universitas Teknologi Digital Indonesia dan Institut Teknologi Yogyakarta: Penandatanganan MoU untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan
satu bulan yang lalu
[Yogyakarta, 21 Agustus 2024] Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) dan Institut Teknologi Yogyakarta (ITY) secara resmi menandatangani MoU sebagai langkah awal kolaborasi ...
SelengkapnyaWISUDA 2024 : Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) Sukses Mencetak Ahli-Ahli Digital
satu bulan yang lalu
Yogyakarta, 5 Oktober 2024 - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) telah melaksanakan perhelatan agenda Rapat Senat Terbuka-Wisuda Diploma Tiga, Sarjana, dan Magister ...
Selengkapnya