Berita

Workshop PPM dan Penelitian Hibah Dikti

6 tahun yang lalu

Jumat (23/2) STMIK AKAKOM mengadakan Workshop di Ruang Presentasi dengan tujuan untuk meningkatkan minat dan kemampuan dosen STMIK AKAKOM dalam menyusun proposal penelitian dan pengabdian pada masyarakat hibah Dikti.

Acara Workshop dibagi menjadi dua sesi. Sesi pertama dengan narasumber Drs. Gunarso, M.T, memberikan materi tentang Tips & Trik menyusun proposal PPM hibah Dikti. Sesi kedua dengan narasumber Prof. Dr. Ahmad Fauzi, S.Si., M.Si
yang memberikan materi tentang Kiat-kiat lolos program penelitian hibah dikti.

Dalam kegiatan tersebut terbuka sesi sharing dengan narasumber terkait beberapa penelitian dan pengabdian hindah Dikti yang tidak lolos pada tahun ini. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan lebih banyak lagi dosen STMIK AKAKOM yang dapat lolos dalam program hibah dikti.


Berita Lainnya

Monitoring dan Evaluasi Sistem Penjamin Mutu Internal
Monitoring dan Evaluasi Sistem Penjamin Mutu Internal

7 tahun yang lalu

Setiap semester STMIK AKAKOM selalu melakukan kegiatan monitoring dan evaluasi sistem penjaminan mutu internal (SPMI). Kegiatan ini dilakukan untuk mengevaluasi ...

Selengkapnya
Workshop Penyusunan Proposal Hibah Dikti
Workshop Penyusunan Proposal Hibah Dikti

7 tahun yang lalu

Tugas seorang dosen bukan hanya mengajar mahasiswa melainkan memiliki tanggungjawab terhadap tri dharma perguruan tinggi. Tri dharma itu meliputi sebagai ...

Selengkapnya
Kunjungan Industri SMK Miftahussalam Ciamis Jawa Barat
Kunjungan Industri SMK Miftahussalam Ciamis Jawa Barat

7 tahun yang lalu

Metode pembelajaran yang diberikan oleh setiap sekolah untuk siswa-siswi memiliki cara yang berbeda-beda. Salah satunya dengan program campus visit atau ...

Selengkapnya