Berita

Bakti Sosial Himpunan Mahasiswa Jurusan Komputerisasi Akuntansi

7 tahun yang lalu

Himpunan Mahasiswa Jurusan Komputerisasi Akuntansi melakukan kegiatan Bakti Sosial dengan membagikan sembako pada anak yatim di Panti Asuhan Ibnu Fattah, Kamis (22/2). Kegiatan ini merupakan salah satu program kerja dari jurusan Komputerisasi Akuntansi. Selain untuk membantu anak yatim di Panti Asuhan kegiatan ini juga bertujuan untuk menjalin silaturahmi antara HMJ Komputerisasi Akuntansi dan Panti Asuhan Ibnu Fattah. Kegiatan tersebut tidak hanya kumpul semata tetapi, diisi dengan kegiatan ngaji bareng dan buka puasa bareng. Anak anak panti asuhan sangat antusias dalam mengikutinya dan merasa bangga karena sudah dikunjungi. 


Dengan kegiatan bakti sosil kali ini diharapkan dapat sedikit membantu anak anak di panti asuhan Ibnu Fattah dan kegiatan tersebut bisa menjadi pelajaran buat kita semua, untuk saling membantu dan silaturahmi.


Berita Lainnya

Bupati Bantul Resmikan Aplikasi ResiDeswita
Bupati Bantul Resmikan Aplikasi ResiDeswita

3 tahun yang lalu

  YOGYAKARTA -  Selasa 02/11/2021 bertempat di Pondok Bakaran Manding, Jl. Parangtritis No.KM 11, Manding, Sabdodadi, Kapanewon Bantul, Aplikasi Registrasi ...

Selengkapnya
Woro Jogja : Aplikasi Karya STMIK Akakom untuk Monitoring Kontingen DIY di PON 2021
Woro Jogja : Aplikasi Karya STMIK Akakom untuk Monitoring Kontingen DIY di PON 2021

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Mahasiswa Teknik Informatika Tri Wibowo Ridho Permana dan Dominikus Afendi Nahak beserta Yosef Murya Kusuma Ardhana selaku dosen ...

Selengkapnya
STMIK Akakom Laksanakan Uji Coba Perkuliahan Blended Learning Terbatas
STMIK Akakom Laksanakan Uji Coba Perkuliahan Blended Learning Terbatas

3 tahun yang lalu

Yogyakarta - Berkenaan dengan penyebaran COVID-19 yang melandai, STMIK Akakom melaksanakan uji coba Blended Learning Terbatas (BLT) pada tanggal 4 - 22 ...

Selengkapnya