Mahasiswa STMIK AKAKOM kembali menunjukkan prestasi dibidang IT pada kompetisi Blackberry Innovation Center di ITB Bandung pada tanggal 3 Oktober 2013 sebagai juara III untuk kategori Game dengan judul aplikasi 'Rackspira and The Dagger of Fire". Tim ini terdiri dari Khaerul Umam (program studi MI) dan Zaky (program studi TI). Semoga semakin banyak prestasi mahasiswa STMIK AKAKOM di bidang IT.
Berita
Prestasi mahasiswa STMIK AKAKOM
11 tahun yang lalu
Berita Lainnya
4 Dosen UTDI Lolos Uji Kompetensi Asesor BKD
2 tahun yang lalu
Dalam Ujian Kompetensi Asesor Beban Kinerja Dosen (BKD) tahap tiga yang diselenggarakan Kementerian Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi empat dosen ...
SelengkapnyaUTDI Gelar Seminar Internasional, Peserta dari 20 Negara Turut Serta
2 tahun yang lalu
Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom telah menyelenggarakan the 4th International Seminar on Research of Information ...
SelengkapnyaRektor UTDI : Kawal Teknologi Digital, dari Disket Sampai Cloud Storage
2 tahun yang lalu
YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom telah berkembang begitu pesat. Dari yang dahulu menggunakan ...
Selengkapnya