Berita

Kuliah TAMU dengan tema “Mencegah Paham Radikalisme dengan Mengamalkan Pancasila”

7 tahun yang lalu

           Kuliah TAMU dengan tema “Mencegah Paham Radikalisme dengan Mengamalkan Pancasila”  yang diselenggarakan oleh BEM STMIK AKAKOM, Sabtu, (14/10/2017). Kuliah tamu ini diselenggarakan di Ruang Presentasi Akakom dengan narasumber Drs. H. Muhammad Idham Samawi. Peserta dari kuliah tamu ini dihadiri oleh mahasiswa STMIK AKAKOM. Kuliah tamu dibuka oleh Ibu Syamsu Windarti selaku bidang kemahasiswaan STMIK AKAKOM.

 

Tujuan dilaksanakan kegiatan ini yaitu agar dapat mengamalkan pancasila dan mengimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Acara diakhiri dengan pemberian kenang-kenangan kepada pemateri.


Berita Lainnya

Kontak Hotline STMIK Akakom
Kontak Hotline STMIK Akakom

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Kini pelayanan yang dilakukan oleh STMIK AKAKOM tidak hanya secara offline di kantor saja, namun juga dilakukan ...

Selengkapnya
Mahasiswa dan Dosen STMIK Akakom Selesaikan MBKM Bangkit
Mahasiswa dan Dosen STMIK Akakom Selesaikan MBKM Bangkit

3 tahun yang lalu

Enam mahasiswa dan dua dosen STMIK Akakom Yogyakarta telah sukses menyelesaikan program Bangkit 2021. Program ini merupakan kerjasama Kemendikbudristek dengan Google ...

Selengkapnya
PERINGATAN DIES NATALIS STMIK AKAKOM KE-42
PERINGATAN DIES NATALIS STMIK AKAKOM KE-42

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Rapat Senat Terbuka STMIK Akakom dalam rangka memperingati Dies Natalis STMIK Akakom ke-42 diadakan secara virtual pada hari ...

Selengkapnya