Berita

Kunjungan PT Freeport Indonesia ke STMIK AKAKOM Yogyakarta

7 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM selalu bekerjasama dengan berbagai macam perusahaan-perusahaan di Indonesia, untuk keperluan hiring kampus dan menjalin kerjasama yang baik. Salah satunya adalah PT Freeport Indonesia. PT Freeport Indonesia Merupakan perusahaan afiliasi dari Freeport-McMoRan. PTFI menambang, memproses dan melakukan eksplorasi terhadap bijih yang mengandung tembaga, emas dan perak

 

Kunjungan PT Freeport Indonesia untuk keperluan hiring lulusan dari STMIK AKAKOM khususnya bagi mahasiswa yang mempunyai darah papua. Kunjungan ini dilakukan pada hari Senin, 2 Oktober 2017 di ruang puket 3. Dalam kunjungannya merencanakan akan diadakan studium general dari PT Freeport Indonesia untuk mahasiswa AKAKOM.


Berita Lainnya

Dosen STMIK AKAKOM Pengabdian di Berbah
Dosen STMIK AKAKOM Pengabdian di Berbah

7 tahun yang lalu

Pada Hari Minggu, 12 Februari 2017, telah dilaksanakan kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat (PPM). Pengabdian ini diperuntukkan bagi ibu-ibu Dasawisma Mawar yang berada ...

Selengkapnya
Kunjungan SMK Pembangunan Pacitan
Kunjungan SMK Pembangunan Pacitan

7 tahun yang lalu

Rabu, 08 Februari 2017, sebanyak kurang lebih 100 orang siswa siswi dari SMK Pembangunan Pacitan, Jawa Timur berkunjung ke STMIK AKAKOM Yogyakarta. Dalam ...

Selengkapnya
Pelatihan P3K Oleh Puskesmas Banguntapan 3
Pelatihan P3K Oleh Puskesmas Banguntapan 3

7 tahun yang lalu

  Minggu, 5 Februari 2017, diselenggarakan pelatihan dasar Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K)bertempat di Ruang Presentasi STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelatihan ...

Selengkapnya