Berita

Kunjungan LPPM STMIK AKAKOM ke Universitas Mercubuana Yogyakarta

7 tahun yang lalu

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STMIK AKAKOM Yogyakarta melaksanakan kunjungan ke Universitas Mercubuana Yogyakarta pada hari Rabu, (26/07/2017). Kunjungan ini diwakili oleh Bapak Edy Prayitno, Ibu Ariesta, dan Bapak Totok Budioko.

Dalam kunjungannya perwakilan Akakom dan Universitas Mercubuana yang di wakili oleh Ibu Dr. Ir. Sindari, M.P wakil ketua LPPM dan Bapak Sowanya Ardy Prahara, S.Psi., M.A. selaku Kabag publikasi ilmiah dan HAKI Universitas mercubuana ini membahas tentang pengelolaan penelitian, pengabdian dan jurnal ilmiah. Kunjungan ini diharapkan dapat memperbaiki pengelolaan baik tentang penelitian, pengabdian serta jurnal - jurnal ilmiah di STMIK AKAKOM Yogyakarta.


Berita Lainnya

Wisuda Diploma dan Sarjana STMIK AKAKOM Yogyakarta
Periode I Tahun Akademik 2017/2018
Wisuda Diploma dan Sarjana STMIK AKAKOM Yogyakarta Periode I Tahun Akademik 2017/2018

7 tahun yang lalu

Wisuda Diploma dan Sarjana yang diselenggarakan STMIK AKAKOM Yogyakarta periode I tahun 2017/2018 merupakan seremoni yang menandai berakhirnya sebuah proses pendidikan, ...

Selengkapnya
Mahasiswa Akakom Akan Berangkat Ke Jepang
Mahasiswa Akakom Akan Berangkat Ke Jepang

7 tahun yang lalu

Nurhayati Ibrahim adalah mahasiswa Akakom yang akan menjadi wisudawati besok. Beliau juga aktif sebagai anggota Mapala Wamadika . Setelah wisuda ...

Selengkapnya
Pelatihan & Sosialisasi Program Kegiatan Mahasiswa (PKM)
Pelatihan & Sosialisasi Program Kegiatan Mahasiswa (PKM)

7 tahun yang lalu

Program Kegiatan Mahasiswa (PKM) merupakan kegiatan yang diselenggarakan setiap tahun oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan ...

Selengkapnya