Berita

Kunjungan LPPM STMIK AKAKOM ke Universitas Mercubuana Yogyakarta

7 tahun yang lalu

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STMIK AKAKOM Yogyakarta melaksanakan kunjungan ke Universitas Mercubuana Yogyakarta pada hari Rabu, (26/07/2017). Kunjungan ini diwakili oleh Bapak Edy Prayitno, Ibu Ariesta, dan Bapak Totok Budioko.

Dalam kunjungannya perwakilan Akakom dan Universitas Mercubuana yang di wakili oleh Ibu Dr. Ir. Sindari, M.P wakil ketua LPPM dan Bapak Sowanya Ardy Prahara, S.Psi., M.A. selaku Kabag publikasi ilmiah dan HAKI Universitas mercubuana ini membahas tentang pengelolaan penelitian, pengabdian dan jurnal ilmiah. Kunjungan ini diharapkan dapat memperbaiki pengelolaan baik tentang penelitian, pengabdian serta jurnal - jurnal ilmiah di STMIK AKAKOM Yogyakarta.


Berita Lainnya

Media Digital untuk Menyalurkan Talenta Generasi Muda, UTDI dan SMAN 2 Yogyakarta Tandatangani Kerjasama
Media Digital untuk Menyalurkan Talenta Generasi Muda, UTDI dan SMAN 2 Yogyakarta Tandatangani Kerjasama

2 tahun yang lalu

Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI), perguruan tinggi berbasis Teknologi Digital sebagai pengembangan bentuk dari STMIK Akakom Yogyakarta melakukan kolaborasi dengan ...

Selengkapnya
SMAN 1 Pleret Bantul Gandeng UTDI Sebagai Kampus Pendamping
SMAN 1 Pleret Bantul Gandeng UTDI Sebagai Kampus Pendamping

2 tahun yang lalu

Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom melakukan penandatanganan nota kesepahaman dengan SMAN 1 Pleret Bantul sebagai kampus ...

Selengkapnya
Mahasiswa UTDI Sukses Magang di Marketplace Besar setelah Lulus SIB Dicoding
Mahasiswa UTDI Sukses Magang di Marketplace Besar setelah Lulus SIB Dicoding

2 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom telah melahirkan talenta baru yang telah berprestasi. Muhammad ...

Selengkapnya