Berita

Kunjungan LPPM STMIK AKAKOM ke Universitas Mercubuana Yogyakarta

7 tahun yang lalu

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STMIK AKAKOM Yogyakarta melaksanakan kunjungan ke Universitas Mercubuana Yogyakarta pada hari Rabu, (26/07/2017). Kunjungan ini diwakili oleh Bapak Edy Prayitno, Ibu Ariesta, dan Bapak Totok Budioko.

Dalam kunjungannya perwakilan Akakom dan Universitas Mercubuana yang di wakili oleh Ibu Dr. Ir. Sindari, M.P wakil ketua LPPM dan Bapak Sowanya Ardy Prahara, S.Psi., M.A. selaku Kabag publikasi ilmiah dan HAKI Universitas mercubuana ini membahas tentang pengelolaan penelitian, pengabdian dan jurnal ilmiah. Kunjungan ini diharapkan dapat memperbaiki pengelolaan baik tentang penelitian, pengabdian serta jurnal - jurnal ilmiah di STMIK AKAKOM Yogyakarta.


Berita Lainnya

Pelatihan Mikrotik di SMK YOSONEGORO MAGETAN
Pelatihan Mikrotik di SMK YOSONEGORO MAGETAN

7 tahun yang lalu

   STMIK AKAKOM sebagai kampus pionir dalam hal bidang teknologi informatika, khususnya Teknik Komputer & Jaringan, kembali dipercaya untuk ...

Selengkapnya
Kunjungan Guru Guru Diklat Keahlian Ganda SMK N 1 BAWANG
Kunjungan Guru Guru Diklat Keahlian Ganda SMK N 1 BAWANG

7 tahun yang lalu

             Setelah minggu lalu STMIK AKAKOM menerima kunjungan guru Program Keahlian Ganda Teknik Komputer ...

Selengkapnya
STMIK AKAKOM  Tempat Seleksi Taruna Akpol, Bintara dan Tamtama POLDA DIY
STMIK AKAKOM Tempat Seleksi Taruna Akpol, Bintara dan Tamtama POLDA DIY

7 tahun yang lalu

Jumat,  dilaksanakan kompetensi untuk seleksi Taruna Akpol, Bintara dan Tamtama  tahun 2017 wilayah POLDA DIY. Tes dilakukan di kampus ...

Selengkapnya