Ketua Umum Yayasan Pendidikan Widya Bakti, Ir. Teguh Wiyono B.P.,M.M dan ketua Umum Yayasan Badan Wakaf UII, Dr. Ir. Lutfi Hasan, M.S., mewakili Pengurus Wilayah DIY mengikuti Munas ABP-PTSI ke IV, tanggal 17 - 18 Juli 2017 di Seminyak, Bali.
Munas dibuka oleh Wapres RI, didampingi Menristek Dikti, Menteri Agama dan Gubernur Bali. Terpilih sebagai Ketua Umum ABP-PTSI Periode 2017 - 2021 adalah Prof. Dr. Thomas Suyatno dari wilayah DKI Jakarta.
Berita
Musyawarah Nasional ABP-PTSI ke IV
7 tahun yang lalu

Berita Lainnya

Media Digital untuk Menyalurkan Talenta Generasi Muda, UTDI dan SMAN 2 Yogyakarta Tandatangani Kerjasama
2 tahun yang lalu
Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI), perguruan tinggi berbasis Teknologi Digital sebagai pengembangan bentuk dari STMIK Akakom Yogyakarta melakukan kolaborasi dengan ...
Selengkapnya
SMAN 1 Pleret Bantul Gandeng UTDI Sebagai Kampus Pendamping
2 tahun yang lalu
Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom melakukan penandatanganan nota kesepahaman dengan SMAN 1 Pleret Bantul sebagai kampus ...
Selengkapnya
Mahasiswa UTDI Sukses Magang di Marketplace Besar setelah Lulus SIB Dicoding
2 tahun yang lalu
YOGYAKARTA - Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) yang dahulu bernama STMIK Akakom telah melahirkan talenta baru yang telah berprestasi. Muhammad ...
Selengkapnya