Dalam rangka mengisi waktu liburan, paguyuban ibu – ibu Akakom (PIKA) mengadakan kegiatan kunjungan ke Taman Jamu Nyonya Meneer Ungaran Jawa Tengah dan Hortimart Agro Center Bawen Jawa Tengah pada hari Sabtu (15/07/2017). Paguyuban ibu – ibu Akakom ini terdiri dari dosen, karyawan dan istri – istri karyawan STMIK AKAKOM Yogyakarta. Selama kegiatan ibu – ibu diberi pengenalan tentang sejarah, profile dan pengenalan mengenai Taman Jamu Nyonya Meneer serta diajak untuk berkeliling ke kebun buah dan menanam berbagai jenis tanaman jamu.
Berita
Kunjungan Ibu Ibu Akakom ke Taman Jamu Nyonya Meneer
7 tahun yang lalu
Berita Lainnya
English Speaking Club
6 tahun yang lalu
Kegiatan English Speaking Club dilakukan pada hari Sabtu, 28 April 2018 di Student Lounge STMIK AKAKOM. Kegiatanya seru dan asyik seperti sharing ...
SelengkapnyaExtraordinary Keluarga Mahasiswa
6 tahun yang lalu
Extraordnary Keluarga Mahasiswa dengan tema "Diskusi Keluarga Mahasiswa dan Tantangan STMIK AKAKOM di Era Milenia". Kegiatan ini dilakukan ...
SelengkapnyaUpacara Hari Pendidikan Nasional
6 tahun yang lalu
Rabu, 2 Mei 2018 STMIK AKAKOM Yogyakarta melakukan Upacara memperingati Hari Pendidikan Nasional yang dikenal dengan singkatan HARDIKNAS. Upacara tersebut merupakan ...
Selengkapnya