Berita

Kunjungan Ibu Ibu Akakom ke Taman Jamu Nyonya Meneer

7 tahun yang lalu

Dalam rangka mengisi waktu liburan, paguyuban ibu – ibu Akakom (PIKA) mengadakan kegiatan kunjungan ke Taman Jamu Nyonya Meneer Ungaran Jawa Tengah dan Hortimart Agro Center Bawen Jawa Tengah pada hari Sabtu (15/07/2017). Paguyuban ibu – ibu Akakom ini terdiri dari dosen, karyawan dan istri – istri karyawan STMIK AKAKOM Yogyakarta. Selama kegiatan ibu – ibu diberi pengenalan tentang sejarah, profile dan pengenalan mengenai Taman Jamu Nyonya Meneer serta diajak untuk berkeliling ke kebun buah dan menanam berbagai jenis tanaman jamu. 


Berita Lainnya

Penandatanganan Kerjasama Peneliti STMIK AKAKOM dengan Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul
Penandatanganan Kerjasama Peneliti STMIK AKAKOM dengan Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul

6 tahun yang lalu

Aplikasi SIMISKIN merupakan hasil penelitian dosen-dosen STMIK AKAKOM dengan pendanaan dari Hibah Bersaing RISTEK DIKTI selama 3 tahun (2015-2017). Penelitian ini ...

Selengkapnya
Launching Aplikasi SIMISKIN untuk Kabupaten Bantul
Launching Aplikasi SIMISKIN untuk Kabupaten Bantul

6 tahun yang lalu

Pada tgl 11 Mei 2018 salah satu hasil karya penelitian dosen-dosen STMIK AKAKOM Yogyakarta dengan nama SIMISKIN telah dilaunching oleh Asisten Bidang ...

Selengkapnya
Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)
Tim Mapala WAMADIKA STMIK AKAKOM Yogyakarta Masuk Peringkat 3 Lomba Dayung PALASTTA (LDP)

6 tahun yang lalu

Mahasiswa STMIK AKAKOM Yogyakarta kembali mengharumkan nama kampus. Tidak hanya jago di urusan coding, dalam bidang olahraga para mahasiswa juga ...

Selengkapnya