Dalam rangka mengisi waktu liburan, paguyuban ibu – ibu Akakom (PIKA) mengadakan kegiatan kunjungan ke Taman Jamu Nyonya Meneer Ungaran Jawa Tengah dan Hortimart Agro Center Bawen Jawa Tengah pada hari Sabtu (15/07/2017). Paguyuban ibu – ibu Akakom ini terdiri dari dosen, karyawan dan istri – istri karyawan STMIK AKAKOM Yogyakarta. Selama kegiatan ibu – ibu diberi pengenalan tentang sejarah, profile dan pengenalan mengenai Taman Jamu Nyonya Meneer serta diajak untuk berkeliling ke kebun buah dan menanam berbagai jenis tanaman jamu.
Berita
Kunjungan Ibu Ibu Akakom ke Taman Jamu Nyonya Meneer
7 tahun yang lalu
Berita Lainnya
WEBINAR : Peran Teknologi Digital untuk Mendukung Tatanan Kehidupan Baru.
4 tahun yang lalu
WEBINAR : Peran Teknologi Digital untuk Mendukung Tatanan Kehidupan Baru. Diselenggarakan dalam Rangka Dies Natalis STMIK AKAKOM ke-41. Pelaksanaan: Selasa, 30 Juni 2020 ...
SelengkapnyaPERPANJANGAN KEDUA KESIAPSIAGAAN dan PENCEGAHAN COVID-19 di LINGKUNGAN STMIK AKAKOM YOGYAKARTA
4 tahun yang lalu
STMIK Akakom Yogyakarta menyiapkan Perpanjangan Kedua Status Siaga COVID-19 melalui pembelajaran daring dan Work From Home (WFH). Berlaku sejak surat ...
SelengkapnyaSemarak Ramadhan, STMIK Akakom Bagi Hidangan berbuka puasa Gratis ke Mahasiswa STMIK Akakom.
4 tahun yang lalu
Jumat 24 April 2020 merupakan jadwal awal puasa 1 Ramadhan 1441 Hijriah. Ramadhan adalah salah satu bulan yang mulia bagi umat Islam yang selalu ...
Selengkapnya