Dalam rangka mengisi waktu liburan, paguyuban ibu – ibu Akakom (PIKA) mengadakan kegiatan kunjungan ke Taman Jamu Nyonya Meneer Ungaran Jawa Tengah dan Hortimart Agro Center Bawen Jawa Tengah pada hari Sabtu (15/07/2017). Paguyuban ibu – ibu Akakom ini terdiri dari dosen, karyawan dan istri – istri karyawan STMIK AKAKOM Yogyakarta. Selama kegiatan ibu – ibu diberi pengenalan tentang sejarah, profile dan pengenalan mengenai Taman Jamu Nyonya Meneer serta diajak untuk berkeliling ke kebun buah dan menanam berbagai jenis tanaman jamu.
Berita
Kunjungan Ibu Ibu Akakom ke Taman Jamu Nyonya Meneer
7 tahun yang lalu
Berita Lainnya
Pengumuman Pesona 2016
8 tahun yang lalu
Masa Orientasi Mahasiswa Baru atau kalau di STMIK AKAKOM YOGYAKARTA dikenal dengan nama PESONA akan dilaksanakan mulai tanggal 31 Agustus hingga 3 ...
SelengkapnyaPengumuman Beasiswa Bidikmisi 2016
8 tahun yang lalu
Senin, 15 Agustus 2016, STMIK AKAKOM Yogyakarta telah melakukan seluruh verifikasi faktual terhadap 10 orang calon penerima beasiswa bidikmisi. 10 orang calon ...
SelengkapnyaSOSIALISASI AWAL SEMESTER GASAL T.A. 2016/2017 PRODI TEKNIK INFORMATIKA DAN SISTEM INFORMASI
8 tahun yang lalu
Kepada seluruh mahasiswa Program Studi Teknik Informatika dan ProgramStudi Sistem Informasi, di WAJIB kan datang pada :Hari, tanggal &...
Selengkapnya