Berita

STMIK AKAKOM Yogyakarta Menjadi Tuan Rumah POR BAPOMI DIY

7 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM Yogyakarta menjadi salah satu tuan rumah untuk kegiatan pekan olahraga (POR) BAPOMI DIY yang diselenggarakan oleh Bapomi dibawah naungan KONI DIY. Kegiatan ini dilaksanakan selama dua hari yaitu pada hari Jumat & Sabtu, 12 - 13 Mei 2017 di Gedung Bale Lantip STMIK AKAKOM Yogyakarta. Kegiatan ini diikuti dari berbagai  mahasiswa yang ada di seluruh DIY.

Pertandingan sesi 1 ini dimulai dari pukul 08.30 - 11.00 WIB. Sedangkan pertandingan sesi 2 dimulai dari pukul 13.00 wib s/d selesai. Acara POR Bapomi DIY dibuka dengan sambutan-sambutan dari pihak BAPOMI, Puket 3, dan PengDa Ti DIY. Diharapkan dengan diadakannya kegiatan ini dapat meningkatkan prestasi mahasiswa.


Berita Lainnya

Digital Marketing Strategy using Google Services
Digital Marketing Strategy using Google Services

4 tahun yang lalu

Mahasiswa Hallo dan alumni STMIK Akakom. Belajar bareng yuk tentang pemasaran digital melalui Layanan Google. Memasarkan produk tidak hanya melalui ...

Selengkapnya
Ngobrol Teknologi
Ngobrol Teknologi "Mengenal Teknologi Framework untuk Membangun Aplikasi Web".

4 tahun yang lalu

Ngobrol Teknologi 020720: Mengenal Teknologi Framework untuk Membangun Aplikasi Web. Diselenggarakan oleh STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelaksanaan: Rabu, 2 Juli 2020 mulai pukul 10.00 WIB ...

Selengkapnya
Ngobrol Teknologi
Ngobrol Teknologi "Pengiriman Agile yang Disiplin sebagai Famework untuk Membangun Software".

4 tahun yang lalu

Ngobrol Teknologi 010720: Pengiriman Agile yang Disiplin sebagai Famework untuk Membangun Software. Diselenggarakan oleh STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelaksanaan: Rabu, 1 Juli 2020 mulai ...

Selengkapnya