Berita

Ujicoba Aplikasi Computer Basic Test (CBT) Akpol, Bintara, dan Tamtama DIY 2017

7 tahun yang lalu

Ujicoba aplikasi Computer Basic Test (CBT) yang dikembangkan oleh sistem informasi dan jaringan (SIJAR) STMIK AKAKOM Yogyakarta pada hari Kamis, (04/05/2017). Aplikasi ini akan digunakan untuk tes CBT Akpol, Bintara, dan Tamtama Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) tahun 2017.

 

Ujicoba dilakukan di Gedung Lab Terpadu STMIK AKAKOM. Peserta yang mengikuti kegiatan ini dari kepolisian Polda Sleman DIY dengan pemateri Bapak Robby Cokro Buwono S.Kom., M.Kom., selaku dosen STMIK AKAKOM.  


Berita Lainnya

Ngobrol Teknologi #14 : Membuat Video Pembelajaran dengan Media Gratis, Gampang Lhow!.
Ngobrol Teknologi #14 : Membuat Video Pembelajaran dengan Media Gratis, Gampang Lhow!.

4 tahun yang lalu

Ngobrol Teknologi # 14: Membuat Video Pembelajaran dengan Media Gratis, Gampang Lhow !. Diselenggarakan oleh STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelaksanaan: Selasa, 4 Agustus 2020 mulai pukul 10.00 ...

Selengkapnya
Pengajuan Beasiswa  Tahun 2020
Pengajuan Beasiswa Tahun 2020

4 tahun yang lalu

  Syarat Pengajuan Beasiswa 2020 Semester 3 dan 5 untuk D3 dan semester 3, 5 dan 7 untuk S1 Pindai kartu peserta Program Keluarga Harapan (PKH) ...

Selengkapnya
Video Competition STMIK Akakom
Video Competition STMIK Akakom " Memanfaatkan Gadget secara Produktif"

4 tahun yang lalu

Hai semuanya, ikutan Video Competition STMIK AKAKOM yuk, caranya daftarkan diri kalian sebagai peserta lomba pada link https://bit.ly/...

Selengkapnya