Berita

Ujicoba Aplikasi Computer Basic Test (CBT) Akpol, Bintara, dan Tamtama DIY 2017

7 tahun yang lalu

Ujicoba aplikasi Computer Basic Test (CBT) yang dikembangkan oleh sistem informasi dan jaringan (SIJAR) STMIK AKAKOM Yogyakarta pada hari Kamis, (04/05/2017). Aplikasi ini akan digunakan untuk tes CBT Akpol, Bintara, dan Tamtama Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) tahun 2017.

 

Ujicoba dilakukan di Gedung Lab Terpadu STMIK AKAKOM. Peserta yang mengikuti kegiatan ini dari kepolisian Polda Sleman DIY dengan pemateri Bapak Robby Cokro Buwono S.Kom., M.Kom., selaku dosen STMIK AKAKOM.  


Berita Lainnya

UTDI Sukses Gelar ISRITI Keenam dengan Peserta dari 19 Negara
UTDI Sukses Gelar ISRITI Keenam dengan Peserta dari 19 Negara

10 bulan yang lalu

BATAM-Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) menyelenggarakan “The 6th International Seminar on Research of Information Technology and Intelligent Systems (ISRITI) 2023”, pada ...

Selengkapnya
Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) melaksanakan kegiatan Praktisi Mengajar dengan materi Teknologi Drone
Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) melaksanakan kegiatan Praktisi Mengajar dengan materi Teknologi Drone

10 bulan yang lalu

Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) telah melaksanakan kegiatan Praktisi Mengajar dengan materi Teknologi Drone dan mendatangkan praktisi ahli yaitu Dr. ...

Selengkapnya
UTDI Dukung Pelantikan Pengurus DPD KNPI DIY dan Adakan Acara Dialog Kebangsaan
UTDI Dukung Pelantikan Pengurus DPD KNPI DIY dan Adakan Acara Dialog Kebangsaan

10 bulan yang lalu

YOGYAKARTA – Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) turut serta mendukung acara Pelantikan Pengurus DPD KNPI Daerah Istimewa Yogyakarta sekaligus bekerja sama ...

Selengkapnya