Berita

KEGIATAN POR BAPOMI DIY

7 tahun yang lalu

       Prestasi mahasiswa tidak hanya berasal dari bidang akademik melainkan dari bidang non akademik juga merupakan sebuah prestasi yang harus dicapai oleh mahasiswa. Prestasi dibidang non akademik ini salah satunya adalah bidang olahraga. Dalam meningkatkan prestasi non akakdemik mahasiswa dibidang olahraga di Daerah Istimewa Yogyakarta. BAPOMI dibawah naungan KONI DIY menyelanggarakan kegiatan pekan olahraga (POR) BAPOMI DIY pada  Kamis, (13/05/2017).

 

STMIK AKAKOM Yogyakarta dipercaya menjadi salah satu tuan rumah untuk POR cabang olahraga tarung derajat dan taekwondo. Kegiatan POR BAPOMI dilaksanakan di Gedung Bale Lantip STMIK AKAKOM. Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan ini sebanyak 34 peserta  dari 15 perguruan tinggi. Selain itu kegiatan ini bertujuan untuk mengakrabkan antar unit kegiatan mahasiswa (UKM) bidang olahraga seluruh perguruan tinggi di provinsi DIY


Berita Lainnya

Kegiatan PESONA AKAKOM 2017
Kegiatan PESONA AKAKOM 2017

7 tahun yang lalu

Dalam rangka menyambut mahasiswa baru 2017, setiap tahun ajaran baru STMIK AKAKOM melakukan kegiatan pengenalan kampus atau yang biasa disebut PESONA ...

Selengkapnya
Kegiatan Confrence dan Workshop OWASP 2017
Kegiatan Confrence dan Workshop OWASP 2017

7 tahun yang lalu

OWASP adalah organisasi non-profit yang berfokus pada keamanan berbasis web. Kegiatan Confrence dan Workshop dilaksanakan di STMIK AKAKOM Yogyakarta selama 2 ...

Selengkapnya
Workshop Training for Trainer bersama NIIT
Workshop Training for Trainer bersama NIIT

7 tahun yang lalu

NIIT adalah institusi pendidikan teknologi informasi internasional dengan jaringan mencapai 44 negara di seluruh dunia. STMIK AKAKOM bekerjasama dengan NIIT ...

Selengkapnya