Berita

KEGIATAN POR BAPOMI DIY

7 tahun yang lalu

       Prestasi mahasiswa tidak hanya berasal dari bidang akademik melainkan dari bidang non akademik juga merupakan sebuah prestasi yang harus dicapai oleh mahasiswa. Prestasi dibidang non akademik ini salah satunya adalah bidang olahraga. Dalam meningkatkan prestasi non akakdemik mahasiswa dibidang olahraga di Daerah Istimewa Yogyakarta. BAPOMI dibawah naungan KONI DIY menyelanggarakan kegiatan pekan olahraga (POR) BAPOMI DIY pada  Kamis, (13/05/2017).

 

STMIK AKAKOM Yogyakarta dipercaya menjadi salah satu tuan rumah untuk POR cabang olahraga tarung derajat dan taekwondo. Kegiatan POR BAPOMI dilaksanakan di Gedung Bale Lantip STMIK AKAKOM. Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan ini sebanyak 34 peserta  dari 15 perguruan tinggi. Selain itu kegiatan ini bertujuan untuk mengakrabkan antar unit kegiatan mahasiswa (UKM) bidang olahraga seluruh perguruan tinggi di provinsi DIY


Berita Lainnya

IEEE Conference ISRITI 2018 - Opportunities and Trends on The Decentralized Systems and Future of the Internet
IEEE Conference ISRITI 2018 - Opportunities and Trends on The Decentralized Systems and Future of the Internet

6 tahun yang lalu

Tahun ini, STMIK AKAKOM Yogyakarta telah menyelenggarakan Seminar 2018 International Seminar on Research of Information Technology and Intelligent Systems (ISRITI). Seminar ...

Selengkapnya
Yudistiro, lulusan tercepat kelas dicoding Kotlin Android Developer Expert
Yudistiro, lulusan tercepat kelas dicoding Kotlin Android Developer Expert

6 tahun yang lalu

Kelas Kotlin Android Developer Expert adalah kelas online yang diadakan oleh dicoding. Dicoding merupakan online learning platform yang memiliki misi ...

Selengkapnya
Dosen Akakom menjadi delegasi Indonesia mengikuti seminar, workshop dan kunjungan industri di China
Dosen Akakom menjadi delegasi Indonesia mengikuti seminar, workshop dan kunjungan industri di China

6 tahun yang lalu

Kegiatan 2018 Seminar on Promoting Information Connectivity for Asian Countries didanai oleh China Aid dan diorganisasi oleh International Cooperation Center, National ...

Selengkapnya