Dalam rangka menyambut Dies Natalies STMIK AKAKOM Yogyakarta ke-38, pada tanggal 30 Juni 2017 mendatang. Setiap tahunnya STMIK AKAKOM Yogyakarta menggelar serangkaian acara, salah satunya misa arwah untuk para perintis dan pendiri STMIK AKAKOM terdahulu pada hari Jumat, (05/05/2017) pukul 12:00 WIB. Acara ini diselenggarakan di Ruang Presentasi STMIK AKAKOM. Acara Misa ini dihadiri oleh Dosen, Karyawan, Mahasiswa dan Umat di sekitar STMIK AKAKOM.
Berita
Misa Arwah untuk Para Perintis dan Pendiri Akakom
7 tahun yang lalu

Berita Lainnya

Momen Hardiknas, Kampus Akakom Mempersiapkan Diri Bekerjasama Dengan Industri
7 tahun yang lalu
STMIK Akakom Yogyakarta menggelar upacara bendera peringatan Hari Pendidikan Nasional, selasa (2/5/2017). Upacara yang berlangsung di halaman depan Gedung UPT STMIK ...
Selengkapnya
Jelang Dies Natalis ke-38, STMIK Akakom Mengadakan Kompetisi Bola Voli
7 tahun yang lalu
Yayasan Pendidikan Widya Bakti STMIK Akakom Yogyakarta akan merayakan Dies Natalis ke-38 pada 30 Juni 2017 nanti. Menjelang hari jadi, kampus menggelar ...
Selengkapnya
Perkenalkan Budaya dalam Bentuk Pagelaran Wayang Kulit
7 tahun yang lalu
Budaya merupakan salah satu yang menjadi warisan leluhur dan perlu untuk diperkenal kepada masyarakat khususnya generasi muda. Pagelaran wayang kulit ...
Selengkapnya