Berita

Pengajian, Tahlil dan Doa Bersama Jelang Dies Natalis Akakom

7 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM menyelenggarakan pengajian, tahlilan dan doa bersama dalam rangka  jelang Dies Natalies STMIK AKAKOM Yogyakarta ke-38. Pengajian ini diikuti oleh dosen, karyawan STMIK AKAKOM, dan warga karangjambe pada hari Kamis, (04/05/2017) pukul 19.00 WIB di STMIK AKAKOM Yogyakarta. 

Pengajian ini dibuka oleh Bapak Ir. Teguh Wiyono Prasetyo., M. M, selaku ketua Yayasan Widia Bakti dengan MC Bapak Drs., Tri Prabawa., M.Kom,. Kegiatan pengajian dipimpin oleh Bapak Achmad Syaifudin selaku Dosen Agama STMIK AKAKOM.  Pengajian dan tahlilan ini bertujuan untuk mendoakan para pendiri Akakom terdahulu dan berdoa untuk STMIK AKAKOM kedepannya agar lebih baik lagi.


Berita Lainnya

Rapat Senat Terbuka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021
Rapat Senat Terbuka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA - Rapat Senat Terbuka STMIK Akakom dalam rangka Wisuda Magister, Sarjana dan Ahli Madya Periode Genap 2020/2021 diadakan secara blended, ...

Selengkapnya
Polda DIY Gandeng STMIK Akakom untuk Pelaksanaan CAT
Polda DIY Gandeng STMIK Akakom untuk Pelaksanaan CAT

3 tahun yang lalu

YOGYAKARTA – Dalam rangka kegiatan seleksi untuk pendidikan alih golongan dari pangkat Bintara ke pangkat Perwira, Polda DIY bekerja sama ...

Selengkapnya
Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kunjungi STMIK Akakom
Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kunjungi STMIK Akakom

3 tahun yang lalu

Tim Evaluasi Ditjen Dikti Kemndikbudristek RI berkunjung ke STMIK Akakom, Kamis (9/9) dalam rangka evaluasi lapangan perubahan bentuk STMIK Akakom menjadi ...

Selengkapnya