Berita

Momen Hardiknas, Kampus Akakom Mempersiapkan Diri Bekerjasama Dengan Industri

7 tahun yang lalu

STMIK Akakom Yogyakarta menggelar upacara bendera peringatan Hari Pendidikan Nasional, selasa (2/5/2017). Upacara yang berlangsung di halaman depan Gedung UPT STMIK Akakom dipimpin langsung oleh puket 1 Ir. Sudarmanto, M.T., sebagai inspektur upacara.

Karyawan, Dosen, perwakilan mahasiswa, dan siswa-siswi PKL terlihat antusias mengukuti jalannya upacara. Dalam sambutannya, Bapak Ir. Sudarmanto, M.T. mengungkapkan bahwa perguruan tinggi sudah selayaknya untuk terus berkembang dan mempersiapkan lulusannya agar siap di industri.


Berita Lainnya

Dua Dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia Menerima Sertifikat Badan Nasional Sertifikat Profesi dalam Bidang Digital Marketing
Dua Dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia Menerima Sertifikat Badan Nasional Sertifikat Profesi dalam Bidang Digital Marketing

satu tahun yang lalu

Pada tanggal 11 Desember 2023, dua dosen Universitas Teknologi Digital Indonesia, yaitu Yosef Murya Kusuma Ardhana, S.T., M.Kom dan Sur ...

Selengkapnya
Senam Happy Bersama UTDI dan Warga Kapanewon Banguntapan
Senam Happy Bersama UTDI dan Warga Kapanewon Banguntapan

satu tahun yang lalu

Yogyakarta- Pada hari Sabtu, 23 Desember 2023, Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) dan warga Kapanewon Banguntapan bersama-sama mengadakan acara “Senam Happy” ...

Selengkapnya
Mahasiswa Informatika UTDI Berkontribusi di 2 Desa Melalui KKN MBKM
Mahasiswa Informatika UTDI Berkontribusi di 2 Desa Melalui KKN MBKM

satu tahun yang lalu

YOGYAKARTA- Universitas Teknologi Digital Indonesia (UTDI) menyelenggarakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) sebagai salah satu bentuk pelaksanaan Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (...

Selengkapnya