Berita

Jelang Dies Natalis ke-38, STMIK Akakom Mengadakan Kompetisi Bola Voli

7 tahun yang lalu

Yayasan Pendidikan Widya Bakti STMIK Akakom Yogyakarta akan merayakan Dies Natalis ke-38 pada 30 Juni 2017 nanti. Menjelang hari jadi, kampus menggelar Akakom Fun Volleyball Competition, diorganisasi oleh Puket 3 dan Bem Akakom.

15 tim putra dan putri ikut berpartisipasi dalam kompetisi ini, terdiri dari 5 tim putri dan 10 tim putra, dengan komposisi tim karyawan dosen dan mahasiswa. Sabtu (29/04) tim putra melalui babak penyisihan, dan menghasilkan 4 tim lolos ke babak semi final yang akan diadakan pada Jumat (05/05).

Kompetisi ini diharapkan dapat menjadi ajang untuk membangun kedekatan karyawan, dosen dan mahasiswa.


Berita Lainnya

Informasi Proses Pembelajaran di Lingkungan STMIK Akakom Yogyakarta
Informasi Proses Pembelajaran di Lingkungan STMIK Akakom Yogyakarta

5 tahun yang lalu

Diberitahukan kepada sivitas Akademik STMIK Akakom, berikut petunjuk pelaksanaan atau operasional tentang proses pembelajaran di STMIK Akakom yang dapat diakses ...

Selengkapnya
KESIAPSIAGAAN dan PENCEGAHAN COVID-19 di LINGKUNGAN STMIK AKAKOM YOGYAKARTA
KESIAPSIAGAAN dan PENCEGAHAN COVID-19 di LINGKUNGAN STMIK AKAKOM YOGYAKARTA

5 tahun yang lalu

Perkuliahan dan UTS STMIK Akakom diadakan via daring (online) sampai tanggal 3 April 2020. Untuk update informasi akan diinfokan kembali Menindak lanjuti ...

Selengkapnya
Akibat Covid 19, STMIK AKAKOM Tunda Wisuda
Akibat Covid 19, STMIK AKAKOM Tunda Wisuda

5 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM Yogyakarta mengambil Wisuda Diploma Tiga dan Sarjana Semester Ganjil 2019/2020 yang disetujui dilaksanakan Sabtu, (4/4). Penundaan sebagaimana disetujui pada Status ...

Selengkapnya