Berita

Monitoring dan Evaluasi Sistem Penjamin Mutu Internal

8 tahun yang lalu

Setiap semester STMIK AKAKOM selalu melakukan kegiatan monitoring dan evaluasi sistem penjaminan mutu internal (SPMI). Kegiatan ini dilakukan untuk mengevaluasi kegiatan-kegiatan penelitian dan pengabdian yang dilakukan setiap dosen-dosen STMIK AKAKOM Yogyakarta. Monitoring ini dilakukan dibawah unit pusat jaminan mutu dengan kepala bagian ibu Sari Iswanti.S.Si., M.Kom.

Kegiatan monev sistem penjaminan mutu internal (SPMI) dilakukan pada hari Kamis (20/04) di Ruang Sidang 1 STMIK AKAKOM Yogyakarta. Kegiatan ini dilakukan oleh beberapa dosen- dosen STMIK AKAKOM yang sedang melakukan penelitian dan pengabdian masyarakat. 

Selama kegiatan berlangsung dosen-dosen melaporkan perkembangan dan proses hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dilakukan.Diharapkan dari dilaksanakannya monev ini dapat membantu dosen-dosen yang sedang melakukan penelitian jika terdapat masalah dan hambatan serta melihat progres dan perkembangan penelitian dan pengabdian yang dilakukan.


Berita Lainnya

Pelatihan Microsoft Excel Untuk Guru-guru PAUD SPS WIjaya Kusuma oleh HMJ KA STMIK AKAKOM YOGYAKARTA
Pelatihan Microsoft Excel Untuk Guru-guru PAUD SPS WIjaya Kusuma oleh HMJ KA STMIK AKAKOM YOGYAKARTA

6 tahun yang lalu

Himpunan Mahasiswa Jurusan Komputerisasi Akuntansi (HMJ KA) pada tanggal 12 Mei 2018 melakukan Pelatihan Microsoft Excel kepada Guru-guru PAUD SPS Wijaya Kusuma. ...

Selengkapnya
Seminar dan Workshop Nasional
Seminar dan Workshop Nasional "Modern Web Penetration Testing"

6 tahun yang lalu

Sabtu, 12 Mei 2018 UKM IK melaksanakan Seminar dan Workshop di STMIK AKAKOM dengan judul "modern web penetration testing" Dengan ...

Selengkapnya
Mahasiswa Akakom Meraih Beasiswa Menjadi Android Developer Expert oleh Google
Mahasiswa Akakom Meraih Beasiswa Menjadi Android Developer Expert oleh Google

6 tahun yang lalu

Bekerja sama dengan Google, Dicoding Indonesia memberikan beasiswa kepada dosen & mahasiswa untuk belajar mengembangkan Aplikasi sesuai dengan standar kurikulum ...

Selengkapnya