Berita

Monitoring dan Evaluasi Sistem Penjamin Mutu Internal

8 tahun yang lalu

Setiap semester STMIK AKAKOM selalu melakukan kegiatan monitoring dan evaluasi sistem penjaminan mutu internal (SPMI). Kegiatan ini dilakukan untuk mengevaluasi kegiatan-kegiatan penelitian dan pengabdian yang dilakukan setiap dosen-dosen STMIK AKAKOM Yogyakarta. Monitoring ini dilakukan dibawah unit pusat jaminan mutu dengan kepala bagian ibu Sari Iswanti.S.Si., M.Kom.

Kegiatan monev sistem penjaminan mutu internal (SPMI) dilakukan pada hari Kamis (20/04) di Ruang Sidang 1 STMIK AKAKOM Yogyakarta. Kegiatan ini dilakukan oleh beberapa dosen- dosen STMIK AKAKOM yang sedang melakukan penelitian dan pengabdian masyarakat. 

Selama kegiatan berlangsung dosen-dosen melaporkan perkembangan dan proses hasil penelitian dan pengabdian masyarakat yang telah dilakukan.Diharapkan dari dilaksanakannya monev ini dapat membantu dosen-dosen yang sedang melakukan penelitian jika terdapat masalah dan hambatan serta melihat progres dan perkembangan penelitian dan pengabdian yang dilakukan.


Berita Lainnya

Pembekalan Calon Wisudawan/wati: Pembekalan Softskill Dalam Menghadapi Dunia Kerja
Pembekalan Calon Wisudawan/wati: Pembekalan Softskill Dalam Menghadapi Dunia Kerja

6 tahun yang lalu

STMIK Akakom mengadakan kegiatan pembekalan calon wisudawan periode gasal (Maret) 2019. Tentunya ini diselenggarakan untuk calon wisudawan-wisudawati sebagai motivasi dan memberikan ...

Selengkapnya
Sahril, Mahasiswa STMIK Akakom, Lolos ke Singapore dalam Ajang National Bootcamp Indonesia Next 2018 Telkomsel
Sahril, Mahasiswa STMIK Akakom, Lolos ke Singapore dalam Ajang National Bootcamp Indonesia Next 2018 Telkomsel

6 tahun yang lalu

Sahril mahasiswa jurusan Teknik Informatika angkatan tahun ajaran 2016 kembali mengharumkan nama STMIK AKAKOM dengan mengikuti kegiatan National Bootcamp Indonesia Next 2018 ...

Selengkapnya
Tokopedia Scholarship
Tokopedia Scholarship

6 tahun yang lalu

Mau mendapatkan kesempatan berkarir di salah satu perusahaan teknologi terbaik di Indonesia dan mendapat dukungan biaya untuk kuliah kamu? Daftarkan ...

Selengkapnya