Tanggal 2-6 Oktober 2013 dan tanggal 12-13 Oktober 2013 Lab Terpadu STMIK AKAKOM dijadikan tempat untuk tes kompetensi calon CPNS dari Departemen Keuangan untuk pendaftar wilayah Jateng-DIY. Total yang mengikuti tes kompetensi dasar ini sebanyak 12.056 peserta dengan memanfaatkan komputer lebih dari 400 unit komputer yang ada di Lab Terpadu STMIK AKAKOM.
Berita
LAB STMIK AKAKOM dijadikan Tes Kompetensi CPNS Depkeu
11 tahun yang lalu
Berita Lainnya

Wisuda Diploma dan Sarjana STMIK AKAKOM Yogyakarta Periode I Tahun Akademik 2017/2018
7 tahun yang lalu
Wisuda Diploma dan Sarjana yang diselenggarakan STMIK AKAKOM Yogyakarta periode I tahun 2017/2018 merupakan seremoni yang menandai berakhirnya sebuah proses pendidikan, ...
Selengkapnya
Mahasiswa Akakom Akan Berangkat Ke Jepang
7 tahun yang lalu
Nurhayati Ibrahim adalah mahasiswa Akakom yang akan menjadi wisudawati besok. Beliau juga aktif sebagai anggota Mapala Wamadika . Setelah wisuda ...
Selengkapnya
Pelatihan & Sosialisasi Program Kegiatan Mahasiswa (PKM)
7 tahun yang lalu
Program Kegiatan Mahasiswa (PKM) merupakan kegiatan yang diselenggarakan setiap tahun oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan ...
Selengkapnya