Berita

Cara Intallasi ekstensi bootstrap Pada Framework Yii

11 tahun yang lalu

 (Oleh: Badiyanto)

Apa ekstensi itu ?

Fremwork Yii menyediakan tempat untuk menambahkan komponen-komponen tambahan yang dibuat oleh pihak lain. Seperti terdapat pada web site http://www.yiiframework.com/extensions/. Anda bisa menambahkan sesuai yang keinginan ke dalam folder protected/extensions/....

Apa bootstrap itu ?

Komponen tambahan yang dibuat pihak lain untuk memperindah tampilan, dengan istilah lain gii plus. gii plus adalah suatu generator CRUD, yang menghasilkan tampilan (views) Create-Read-Update-Delete, menggunakan template khusus sehingga hasilnya lebih menarik dibanding menggunakan Framwork YII standar. Baberapa komponen yang terdapat pada boostrap Anda bisa lihat di http://getbootstrap.com/components/.

Cara Intallasi ekstensi bootstrap

Copy bootstrap ke folder protected/extensions/bootstrap

lakukan seting di file protected/config/main.php

tambahkan perintah:

baris ke 6:

Yii::setPathOfAlias('bootstrap', dirname(__FILE__).'/../extensions/bootstrap');

'import'=>array(

……..),

'theme'=>'bootstrap', //

 

// preloading 'log' component

'preload'=>array('log', 'bootstrap',),

'modules'=>array(

    'gii'=>array(…….,

   'generatorPaths' => array('bootstrap.gii'),

  ),

 

'components'=>array(

      'user'=>array(……),

    

    'bootstrap'=>array(

            'class'=>'bootstrap.components.Bootstrap',

        ),

 

Buka file /protected/views/layout/main.php

tambahkan baris ke 7.

bootstrap->registerAllCss(); ?>

Kalau sudah bisa dicoba dengan memanggil url

http://localhost/nama_web_anda/index.php?r=gii



-- RAJIN PANGKAL PANDAI---



Berita Lainnya

Kerjasama STMIK Akakom dengan Pemerintah Daerah Bantul
Kerjasama STMIK Akakom dengan Pemerintah Daerah Bantul

8 tahun yang lalu

Perguruan tinggi bukan hanya memberikan kontribusi dalam bentuk riset dan menghasilkan lulusan yang mampu berdaya saing, tetapi juga dapat berkontribusi ...

Selengkapnya
Kunjungan SMK N 1 Majalengka
Kunjungan SMK N 1 Majalengka

8 tahun yang lalu

Dunia pendidikan tidak hanya ditempuh sampai sekolah menengah atas atau kejuruan, melainkan Perguruan Tinggi baik negeri maupun swasta. Namun, ternyata ...

Selengkapnya
STMIK Akakom Yogyakarta jalin kerjasama riset dan student exchange  dengan NIIT University India
STMIK Akakom Yogyakarta jalin kerjasama riset dan student exchange dengan NIIT University India

8 tahun yang lalu

Kebutuhan tenaga kerja profesional yang siap bersaing di pasar ASEAN semakin meningkat dengan pemberlakuan pasar bebas ASEAN pada akhir 2015 lalu. ...

Selengkapnya

Teknologi Populer