Berita

UJIAN PERBAIKAN/REMEDIAL SEMESTER GENAP 2015/2016

8 tahun yang lalu

Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa STMIK AKAKOM, berikut ini adalah agenda remidi adalah sebagai berikut

Pendaftaran (on line)     : 8 – 9 Agustus 2016    (via portal siakad)
Pembayaran                    : 10 – 11 Agustus 2016
Pelaksanaan Ujian        : 18 s.d. 24 Agustusi 2016 (Teori)
                                            : 25 – 26 Agustus (Praktik, Proyek, dan Praktikum)
Persyaratan Peserta :
1) Aktif  pada semester genap 2015/2016,
2) Melakukan pengisian KRS : (mata kuliah yang boleh didaftarkan adalah yang terdaftar pada KRS sem genap 2015/2016),
3) Memenuhi kehadiran kuliah minimal 70%,
4) Membayar biaya ujian remedial sebesar :
   - Rp. 75.000/mk teori
   - Rp. 120.000/mk praktikum, praktik, proyek,
5) Perubahan KRS Remedial hanya diperbolehkan pada saat masa pendaftaran,
6) Pembayaran Ujian Remedial di Loket Keuangan STMIK AKAKOM,
7) Bagi mahasiswa yang sudah mendaftar Ujian Remedial, wajib melunasi pembayaran sesuai jumlah mata kuliah yang diambil,
8) Penilaian mendasarkan kemampuan akademik mahasiswa, tidak ada pembatasan mengenai nilai awal dan nilai akhir.

3 Agustus 2016
Puket 1
 
Ttd

Ir. Sudarmanto, M.T.


Berita Lainnya

Beri Pendampingan Pengelola Desa Wisata Kaki Langit, PPDM Libatkan Dosen dari Lintas Perguruan Tinggi
Beri Pendampingan Pengelola Desa Wisata Kaki Langit, PPDM Libatkan Dosen dari Lintas Perguruan Tinggi

4 tahun yang lalu

Sejumlah dosen dari berbagai perguruan tinggi di Jogja menjalankan program pengembangan mitra desa atau PPDM di Desa Wisata Kaki Langit ...

Selengkapnya
Pengumuman Penerimaan Dosen Tetap STMIK Akakom Yogyakarta Periode Semester Ganjil 2020-2021
Pengumuman Penerimaan Dosen Tetap STMIK Akakom Yogyakarta Periode Semester Ganjil 2020-2021

4 tahun yang lalu

Kualifikasi : 1. Warga Negara Indonesia 2. Pendidikan : Lulud Doktor dari Universitas dengan prodi yang terkait dengan Informatika serta terakreditasi A. Jika lulus ...

Selengkapnya
Pengenalan Studi dan Orientasi pada Kampus Akakom
Pengenalan Studi dan Orientasi pada Kampus Akakom

4 tahun yang lalu

Sebelum memasuki kehidupan kampus, mahasiswa baru biasanya harus melalui kegiatan orientasi atau yang biasa disebut Pengenalan Studi dan Orientasi Kampus ...

Selengkapnya