Berita

Bedah Buku Pentaho

8 tahun yang lalu

STMIK Akakom Yogyakarta akan mengadakan acara "Bedah Buku Seni Pemrograman Data Warehouse dengan Pentaho". Acara akan diadakan ruang presentasi gedung UPT Terpadu STMIK Akakom Yogyakarta pada hari Jumat, 17 Juni 2016, jam 09.00 - selesai merupakan kegiatan rutin dari UPT Perpustakaan STMIK Akakom Yogyakarta. Bedah buku ini bersifat gratis untuk untuk seluruh mahasiswa STMIK Akakom Yogyakarta.

Sebagai narasumber, dihadirkan langsung penulis buku "Seni Pemrograman dengan Pentaho" yaitu  Sri Redjeki, S.Si., M.Kom. dan Yosef Murya, M.Kom.


Berita Lainnya

Pengumuman hasil seleksi beasiswa KIP-K.
Pengumuman hasil seleksi beasiswa KIP-K.

4 tahun yang lalu

STMIK AKAKOM Yogyakarta memberikan beasiswa kepada calon mahasiswa yang kurang mampu dan berprestasi. Beasiswa diberikan pada saat sebelum menjadi mahasiswa (...

Selengkapnya
WEBINAR-ONLINE :
WEBINAR-ONLINE : "Berkenalan dengan Teknologi Artificial Intelligence"

4 tahun yang lalu

Artificial Intelligence (AI), pastinya ga asing lagi kan istilah ini buat kalian terutama penggelut dunia IT. Kecerdasan buatan ini memang ...

Selengkapnya
Ngobrol Teknologi #17 :
Ngobrol Teknologi #17 : "Mengenal Data Pipeline dengan Pentaho".

4 tahun yang lalu

Ngobrol Teknologi #17 : Mengenal Data Pipeline dengan Pentaho. Diselenggarakan oleh STMIK AKAKOM Yogyakarta. Pelaksanaan: Rabu, 12 Agustus 2020 mulai pukul 10.00 WIB live di ...

Selengkapnya